Tag: Daya Tarik Wisata (DTW)
MANGUPURA, NusaBali - Momentum Hari Raya Lebaran dimanfaatkan oleh wisatawan domestik untuk berkunjung ke sejumlah obyek wisata di Bali, termasuk di Daya Tarik Wisata (DTW) Water Blow, Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Badung.
Di DTW Uluwatu manfaatkan lahan pribadi untuk parkir kendaraan wisatawan. Di DTW Sangeh, semua karyawan kerja lembur.
SINGARAJA, NusaBali - Bendungan Titab-Ularan berada dalam kawasan 6 desa di Kecamatan Seririt dan Busungbiu, Buleleng. Kawasan bendungan ini masuk menjadi salah satu dari 86 Daya Tarik Wisata (DTW) dengan SK Bupati Buleleng. Namun, DTW ini masih krisis pengunjung, sebagaimana bentang alam indah lain di Bali.
Bupati Sarankan Segera Berlakukan E–ticketing
Objek wisata milik Pemerintah Kabupaten Tabanan yakni Daya Tarik Wisata (DTW) Bedugul kembali memperoleh anggaran dana alokasi khusus (DAK) sebesar Rp 2,47 miliar.
Fasilitas publik DTW Teluk Gilimanuk, seperti jembatan kayu, tempat bilas, dan kamar mandi, mendapat sorotan Ketua DPRD Jembrana.
Di tengah situasi perekonomian sedang lesu, sejumlah tempat yang menjadi daya tarik wisata (DTW) di Buleleng menaikkan tarif karcis kunjungan.
Kasus penutupan Daya Tarik Wisata (DTW) Ulun Danu Beratan, Desa Candikuning, Kecamatan Baturiti, Tabanan, 26 Juli 2017 lalu, akhirnya dibawa ke ranah hukum.
Gebog Satakan selaku pangempon Pura Penataran Ulun Danu Beratan, Desa Pakraman Candikuning, Kecamatan Baturiti, Tabanan tunjuk tim pengacara untuk proses hukum terkait kasus penutupan Daya Tarik Wisata (DTW) Ulun Danu Beratan.
DTW Ulun Danu Beratan Kondusif Pasca Pemasangan Spanduk
Pengelola air terjun memilih menutup wisata andalan Desa Gitgit menyusul peristiwa tewasnya wisatawan.
Pemkab Tabanan untuk kali pertama menggelar kegiatan ritual Bayuh Sapu Leger dan Bayuh Oton bersifat massal pada Sukra Wage Wayang, Jumat (28/7) besok.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)