Tag: Ormas
DENPASAR, NusaBali
Majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Denpasar menjatuhkan hukuman 12 tahun penjara kepada terdakwa I Wayan Sadia, 39, anggota Mata Elang pelaku utama pembunuhan di Simpang Jalan Gunung Patuha VI – Jalan Gunung Kalimutu, Banjar Sanga Agung, Desa Tegal Harum, Denpasar Barat, Kamis (10/3).
MANGUPURA, NusaBali
Salah seorang pentolan ormas di Bali, I Ketut Nevo Prayogi, 27, diringkus aparat Satuan Narkoba Polres Badung di rumahnya di Jalan Segara Madu, Gang Dukuh XI Nomor 2, Banjar Anyar Gede, Desa Kedonganan, Kecamatan Kuta, Badung, Jumat (11/2) pukul 11.30 Wita.
DENPASAR, NusaBali
Sidang pembunuhan di Simpang Jalan Gunung Patuha VI-Jalan Gunung Kalimutu, Banjar Sanga Agung, Desa Tegal Harum, Denpasar dengan 7 terdakwa anggota Mata Elang diwarnai aksi damai dari puluhan rekan korban di depan loby Kejari Denpasar pada Kamis (23/12).
DENPASAR, NusaBali
Enam anggota Mata Elang, terdakwa pembunuhan di Simpang Jalan Gunung Patuha VI-Jalan Gunung Kalimutu, Banjar Sanga Agung, Desa Tegal Harum, Denpasar beberapa waktu lalu menjalani sidang perdana pada Selasa (30/11).
SINGARAJA, NusaBali
Warga Banjar Dinas Kubuanyar, Desa/Kecamatan Kubutambahan, Buleleng, Gede Budiarsana, yang meninggal dunia akibat bentrok di kawasan Monang Maning, Kecamatan Denpasar Barat, beberapa waktu lalu, menerima santunan dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BP Jamsostek) Kantor Cabang Buleleng, Senin (27/9) pagi.
Polisi melakukan pendalaman di TKP dengan menghadirkan tersangka utama Wayan S, Sabtu (24/7). Namun polisi belum membeber peran masing-masing dari 6 tersangka.
Kasatreskrim Polresta Denpasar, Kompol Mikael Hutabarat menegaskan peristiwa itu bukan bentrok antar ormas, tapi masalah pribadi antara debitur dan kreditur.
DENPASAR, NusaBali.com - Tak butuh waktu lama, Polsek Denpasar Barat dan Polresta Denpasar langsung membekuk beberapa anggota kelompok Mata Elang yang terlibat penebasan Gede Budiarsana, 34, di Monang-Maning Denpasar, Jumat (23/7/2021) sore.
DENPASAR, NusaBali.com – Bentrok pecah di Monang-Maning Denpasar Barat pada Jumat (23/7/2021). Peristiwa yang menggemparkan ini terjadi di simpang Jalan Subur - Jalan Kalimutu, Tegal Harum sekitar pukul 15.00 Wita.
DENPASAR, NusaBali
Dua pentolan Ormas besar di Bali, AA Ngurah Mayun Wiraningrat, 49, dan I Gede Sukada, 36, diringkus Resmob Polresta Denpasar, Sabtu (3/7) pukul 16.00 Wita.
Karena pertanyaannya tidak dijawab, dua pentolan ormas besar di Bali itu menghajar korban hingga babak belur.
DENPASAR, NusaBali
Penurunan plang nama Sampradaya Non Dresta Bali terjadi di kawasan Jalan Bypass Ngurah Rai Padanggalak, Denpasar Timur, Kamis (24/12) siang.
MANGUPURA, NusaBali
Gubernur Bali yang diwakili Wagub Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati alias Cok Ace membuka kegiatan konsultasi publik pemerintah dengan masyarakat sipil untuk penanganan Covid-19, serta Pemulihan Ekonomi Nasional di Provinsi Bali, NTB dan NTT di Luring Hotel Ramayana Suite, Kuta, Badung, Senin (21/12) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Aksi penganiayaan diduga dilakukan oknum anggota ormas (organisasi masyarakat) berinisial SR terhadap tukang sampah bernama M Maskur, 26, di Jalan Gunung Bromo IX, Banjar Panca Kertha, Desa Tegal Kertha, Denpasar Barat pada Kamis (24/9) malam lalu.
DENPASAR, NusaBali
Karena cemburu buta Ketut Widana, 38 menghajar pacarnya Made Tutik Remaja, 44 hingga babak belur.
GIANYAR, NusaBali
Tim Opsnal Polsek Sukawati ciduk pelaku pencurian, I Ketut Wiranata, 49, asal Desa Pering, Kecamatan Blabatuh, Gianyar.
Salah seorang petugas security di rumah jabatan Bupati Badung di Kelurahan Sempidi, Kecamatan Mengwi, I Gusti Ngurah Sumerta, 52, dianiaya hingga terluka, Sabtu (4/1) sore pukul 15.30 Wita.
Saat asyik pesta miras itu, pelaku mendapat informasi bahwa temannya terlibat keributan di Jalan Cokroaminoto. Dengan sigap pelaku bersama dua orang rekannya meluncur ke TKP.
Mantan pentolan ormas yang juga mantan calon anggota DPD RI Dapil Bali, I Ketut Putra Ismaya, 40, yang menjadi terdakwa kepemilikan shabu akhirnya bisa bernafas lega.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)