Tag: Pemkab Klungkung
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menyerahkan SK mengenai penetapan BLUD (Badan Layanan Umum Daerah) Puskesmas kepada semua Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas se-Kabupaten Klungkung, di Ruang Rapat Praja Mandala Kantor Bupati Klungkung, Kamis (13/1).
SEMARAPURA, NusaBali
Wakil Bupati (Wabup) Klungkung I Made Kasta meninjau bencana Palinggih Piysan Pura Bukit Bintang, di wilayah lereng timur Bukit Lingga, Banjar Pasekan, Desa Dawan Kaler, Kecamatan Dawan, Klungkung, yang ambruk hingga rata dengan tanah, Kamis (13/1).
Dana desa terbesar diraih Desa Batukandik, Kecamatan Nusa Penida Rp 1.361.708.000, dan dana desa terkecil didapatkan Desa Sulang, Rp 612.082.000.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta mengharapkan BPN (Badan Pertanahan Negara) Kabupaten Gianyar bisa mempercepat pendataan tanah milik masyarakat maupun tanah negara dengan sistem data akuntabel.
SEMARAPURA, NusaBali
Hujan deras disertai angin kencang di Klungkung, Minggu (9/1), menimbulkan kerusakan pada enam desa di Kecamatan Banjarangkan dan Kecamatan Dawan, Klungkung.
SEMARAPURA, NusaBali
Pemkab Klungkung meraih peringkat zona hijau atas hasil penilaian kepatuhan terhadap standar pelayanan publik yang dilakukan oleh Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Bali Tahun 2021.
SEMARAPURA, NusaBali
Pemberian insentif kepada perbekel Rp 1,5 juta/bulan dan tambahan insentif dari semula Rp 1,5 juta menjadi Rp 2,5 juta/bulan, oleh Gubernur Bali Wayan Koster, disambut positif oleh semua kalangan.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta, didampingi Perbekel Jungutbatu I Gede Suryawan, mengunjungi Pantai Jungutbatu, Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Minggu (9/1). Bupati Suwirta berencana menata tanah negara di Pantai Jungutbatu sebagai sport tourism (wisata olahraga).
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta mematangkan konsep penataan destinasi wisata Bukit Teletubies, di perbatasan Desa Tanglad - Desa Sekartaji, Kecamatan Nusa Penida, Sabtu (8/1).
SEMARAPURA, NusaBali
Seorang pasien RS Gema Santi Nusa Penida harus ditandu saat menyeberang menggunakan boat dari Pelabuhan Sampalan di Desa Batununggul (Kecamatan Nusa Penida, Klungkung menuju Pelabuhan Tribuana di Desa Kusamba (Kecamatan Dawan, Klungkung), untuk dirujuk ke RSUD Klungkung, Sabtu (8/1) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta bersama Ketua TP PKK Kabupaten Klungkung Ny Ayu Suwirta memimpin penanaman bibit pohon di kawasan destinasi wisata Bukit Teletubbies di perbatasan Desa Tanglad – Desa Sekartaji dan di kawasan Pura Pucak Mundi, Desa Klumpu, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Sabtu (8/1) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menggelar mutasi 6 jabatan kepala sekolah (kasek) SMPN, dan 4 kasek SD, di ruang rapat Kantor Bupati Klungkung, Jumat (7/1) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menggelar evaluasi pelaksanaan Program Inovasi Bedah Desa di Desa Selat Kecamatan Klungkung, Jumat (7/1).
Selain untuk pembangunan dua gedung, dana PEN juga dialokasikan untuk membeli alat kesehatan.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta serius terhadap dampak peredaran rokok di wilayahnya.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta kembali menyerahkan bantuan berupa sarana pendukung usaha produktif untuk warga pada tiga desa di Klungkung, Kamis (6/12).
Bupati Mahayastra, usai kecelakaan, tampak mengusap-usap bajunya lanjut menenangkan diri dengan minum air.
SEMARAPURA, NusaBali
Serpihan genteng dan kayu patah dari Balai Los/Wantilan Setra Adat Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, tampak masih berserakan, Rabu (5/1).
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menyerahkan bantuan berupa sarana/alat pendukung usaha produktif bagi warga di Desa Paksebali, Kecamatan Dawan, Klungkung, Rabu (5/1).
SEMARAPURA, NusaBali
Wakil Bupati (Wabup) Klungkung I Made Kasta menggelar kunjungan ke Dinas Ketenagakerjaan Klungkung, dan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Klungkung, Selasa (4/1) pagi.
Topik Pilihan
-
Badung 28 Nov 2024 Anggota KPPS Pakai Kostum Mahabharata di TPS
-
-
Badung 28 Nov 2024 Proyek Akomodasi Wisata Dikeluhkan Warga
-
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
-
Badung 27 Nov 2024 Bupati: Audit Wajib untuk Semua LPD
-
Badung 27 Nov 2024 Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan
-
Denpasar 26 Nov 2024 Distribusi Logistik Pilkada Dikawal Polisi
-
Berita Foto
Pilkada Serentak 2024 di Denpasar
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)