Tag: Supadma Rudana
GIANYAR, NusaBali.com - Anggota Komisi VI DPR RI sekaligus Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen DPR RI Putu Supadma Rudana turun menyama braya di Kelurahan Ubud, Kabupaten Gianyar, dengan menggelontor bantuan sembako, untuk pekerja pariwisata dan masyarakat terdampak pandemi Covid-19, Senin (27/12/2021) siang.
SINGARAJA, NusaBali.com – Dampak pandemi Covid-19 membuat perekonomian masyarakat terpuruk. Atas kondisi ini pemerintah bersama badan usaha yang berada di bawah BUMN (Badan Usaha Milik Negara) dan non BUMN turun mengatasi dampak Pandemi Covid-19, dengan memaksimalkan dana CSR (Corporate Social Responsibility).
DENPASAR, NusaBali.com - Karantina masih menjadi persoalan serius bagi pariwisata Bali. Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen DPR RI Dapil Bali, dari Fraksi Demokrat, Putu Supadma Rudana, mendesak pemerintah pusat menghapus sistem karantina untuk perjalanan internasional (turis asing) ke Bali.
DENPASAR,NusaBali.com - Anggota DPR RI Dapil Bali, Putu Supadma Rudana, yang juga Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI, mengkampanyekan kearifan lokal dalam kunjungan diplomasi BKSAP DPR RI di sejumlah negara di Eropa.
DENPASAR, NusaBali
Seperti diprediksi NusaBali, Made Mudarta terpilih kembali secara aklamasi sebagai Ketua DPD Demokrat Bali 2021-2026, dalam Musda di Inna The Grand Bali Beach Hotel Sanur, Denpasar Selatan, Rabu (17/11) malam.
JAKARTA,NusaBali
Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI, Putu Supadma Rudana promosikan Bali aman untuk dikunjungi wisatawan mancanegara (Wisman) menyusul melandainya kasus Covid-19 saat ini.
DENPASAR, NusaBali
Wakil Ketua Fraksi Demokrat DPR RI Dapil Bali, Putu Supadma Rudana mengajak elemen kader Partai Demokrat mendoakan untuk kesembuhan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang saat ini berobat ke Amerika Serikat, karena didiagnosa kanker prostat.
DENPASAR, NusaBali
Guna membangkitkan pariwisata Bali setelah 2 tahun terpuruk karena pandemi Covid-19, berbagai event berskala internasional diboyong ke Bali.
DENPASAR, NusaBali
Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI yang juga Anggota Komisi VI DPR RI dapil Bali dari Fraksi Demokrat, Putu Supadma Rudana turun gunung alias pulang kampung di tanah kelahirannya Kabupaten Gianyar, Senin (27/9).
DENPASAR,NusaBali
Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI yang juga Anggota Komisi VI DPR RI membidangi perdagangan, UMKM dan BUMN, Putu Supadma Rudana nangkil (sembahyang) ke Pura Agung Besakih, Desa Pakraman Besakih, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem, Soma Paing Ukir, Senin (14/9) petang untuk pulihnya Pandemi Covid-19 di Bali.
NEGARA, NusaBali
Wakil Ketua Badan Kerjasama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI dari Fraksi Demokrat Dapil Bali, I Putu Supadma Rudana, turun roadshow ke kabupaten/kota se-Bali dalam rangka pemulihan perekonomian masyarakat dari dampak pandemi Covid-19.
DENPASAR,NusaBali
Belum melandainya Pandemi Covid-19 membuat makin banyak masyarakat yang terdampak dan memerlukan bantuan.
DENPASAR,NusaBali
Perekonomian masyarakat yang terpuruk di masa Pandemi Covid-19 membuat tokoh dan elemen masyarakat bahu membahu berempati.
DENPASAR, NusaBali
Anggota Komisi VI DPR RI Dapil Bali membidangi industri dan perdagangan, investasi dan BUMN Putu Supadma Rudana menyatakan saat ini Bali tidak bisa hanya mengandalkan keberadaan zona hijau kawasan Ubud (Kecamatan Ubud, Gianyar), kawasan Sanur (Kecamatan Denpasar Selatan), kawasan Nusa Dua (Kecamatan Kuta Selatan, Badung), sebagai modal pembukaan pariwisata internasional.
DENPASAR, NusaBali
Anggota Komisi VI DPR RI dapil Bali yang membidangi perindustrian, perdagangan, UMKM, koperasi, investasi dan BUMN, Putu Supadma Rudana kumpulkan 100 pelaku usaha ultra mikro, mulai pedagang asongan, pedagang klepon, tipat cantok hingga dagang canang di Hotel Sindhu Beach Sanur, Denpasar, Selasa (1/6) pagi dalam sosialisasi program integrasi ekosistem ultra mikro.
DENPASAR, NusaBali
Anggota Komisi VI DPR RI Dapil Bali membidangi industri dan perdagangan dari Fraksi Demokrat, Putu Supadma Rudana mendesak pemerintah pusat memprioritaskan bantuan stimulus untuk Bali yang sedang terpuruk akibat Pandemi Covid-19.
DENPASAR, NusaBali
Partai Demokrat Provinsi Bali mengumpulkan para pasangan calon (paslon) kepala daerah yang diusung di Pilkada di 6 Kabupaten dan Kota 2020, dalam Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) di Hotel Inna Bali Heritage, Jalan Veteran Denpasar, Selasa (3/11) siang.
DENPASAR, NusaBali
Anggota Komisi VI DPR RI dapil Bali membidangi koperasi, UKM/UMKM, BUMN, perindustrian dan perdagangan Putu Supadma Rudana terjun langsung ke pelaku UKM/UMKM sosialiasikan protokol kesehatan (prokes) mencegah penularan Covid-19.
DENPASAR, NusaBali
Anggota Komisi VI DPR RI Dapil Bali, Putu Supadma Rudana, terjun ke dapil menggelontor bantuan kepada masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19.
DENPASAR, NusaBali
Wacana sistem proporsional tertutup dalam revisi UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang pemilu yang bergulir DPR RI menjadi pro kontra di kalangan politisi di Senayan.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.