Tag: Ubud
GIANYAR, NusaBali
Sekaa Teruna Bina Warga (STBW) Banjar Mas, Desa Sayan, Kecamatan Ubud, Gianyar, kembali menggelar olahraga Gowes for Love (bersepeda) Minggu (19/12) di Lapangan Jaba Pura Masceti, Desa Sayan.
GIANYAR, NusaBali.com – Pentas budaya Calonarang di Pura Sakti Banjar Baung, Desa Sayan, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar pada Selasa (7/12/2021), diviralkan dengan kabar terjadinya kericuhan. Benarkah?
GIANYAR, NusaBali.com – Untuk menyatukan rasa dalam mendukung penuntasan pandemi Covid-19, Yayasan 108 Bajra menggagas kegiatan doa bersama yang diberi nama ‘Bali Poleng’.
GIANYAR, NusaBali
Desa Lodtunduh, Kecamatan Ubud, Gianyar untuk kali pertama menyelenggarakan pameran usaha micro kecil menengah (UMKM) di tengah hutan.
GIANYAR, NusaBali
Pemkab Gianyar makin sulit mempertahankan kawasan jalur hijau. Karena Satpol PP Gianyar enggan menertibkan bangunan yang terus bertengger di ruang terbuka hijau. Kondisi ini terjadi sejak belasan tahun lalu.
GIANYAR, NusaBali.com – Guna ikut membangkitkan perekonomian Bali terdampak pandemi Covid-19, Desa Lodtunduh menggelar Ubud Expo Alas Arum Heritage, 3-5 Desember 2021.
DENPASAR, NusaBali.com - Aura Ubud yang terasa berbeda dengan destinasi lainnya di Bali, masih tetap menjadi favorit bagi wisatawan.
GIANYAR, NusaBali.com – Tak salah apabila Kabupaten Gianyar disebut-sebut sebagai daerah lahirnya para seniman terkenal di Bali, bahkan dunia. Banyak tokoh inspiratif dan komunitas seni hebat yang telah lahir di Kabupaten Gianyar.
GIANYAR, NusaBali.com – Pujawali atau piodalan (peringatan hari jadi) Pura Taman Pule, Desa Mas, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar yang bertepatan dengan hari raya Kuningan, dimeriahkan dengan pementasan tari inovatif Topeng Massal Brahma Wada.
GIANYAR, NusaBali.com – Dikenal punya perhatian terhadap alam, aktor Nicholas Saputra memuji peranan adat di Bali memegang peranan penting terhadap kelestarian alam yang hingga saat ini masih dimiliki oleh pulau Bali.
GIANYAR, NusaBali
Pemerintah telah membuka penerbangan international di Bandara Ngurah Rai, Tuban, Kecamatan Kuta, Badung, Kamis (14/10).
GIANYAR, NusaBali
Saat sejumlah objek wisata tutup selama pandemi, Museum Arma Ubud di Desa Peliatan, Kecamatan Ubud, Gianyar, tetap buka.
GIANYAR, NusaBali
Kelonggaran PPKM ke level III belum tampak dapat meramaikan kunjungan pariwisata ke Gianyar, termasuk kawasan wisata Ubud.
Oknum kades yang diduga terpengaruh alkohol tersebut terlihat menyanyikan lagu Bento (Iwan Fals).
GIANYAR, NusaBali
Pemkab Gianyar mulai menata kawasan wisata Ubud, antara lain dengan menanam kabel utilitas terpadu.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.