Tag: UMKM Bali
DENPASAR,NusaBali
Ni Wayan Sarimi, salah seorang pelaku UMKM/UKM yang gigih dan pageh (tekun).
DENPASAR, NusaBali
Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dan Koperasi di Bali harus berinovasi dan kreatif dalam melakukan usahanya, supaya bisa bersaing dengan para kompetitor yang banyak menyerbu Bali.
DENPASAR, NusaBali
Produksi kain tenun rawan tersendat. Hal tersebut disebabkan terbatasnya bahan baku, yakni benang.
GIANYAR, NusaBali
Kementerian Koperasi dan UKM RI memfasilitasi 60 wirausaha atau pelaku UMKM di Gianyar untuk menjadi calon pengusaha.
MANGUPURA, NusaBali
Dinas Koperasi, UKM, dan Perdagangan Badung menggelar pameran UMKM, Jumat (9/9) di areal parkir selatan Puspem Badung.
DENPASAR, NusaBali
PT Sarana Multi Infrastruktur (SMI) (Persero) sebagai Special Mission Vehicle (SMV) di bawah koordinasi Kementerian Keuangan Rl, menyelenggarakan kegiatan bertajuk 'Pelatihan Inovasi Produk dan Pemasaran Digital' kepada 72 pelaku UMKM maupun industri kreatif di Bali, pada 8-9 September 2022, bertempat di Gedung Dharma Negara Alaya, Denpasar.
DENPASAR, NusaBali
Kementerian Koperasi dan UKM (KemenkopUKM) mengungkapkan Bali dipilih menjadi tempat menggelar program pemberdayaan kerajinan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) bagi penyandang disabilitas karena banyak pelaku usaha disabilitas yang potensial di provinsi itu.
DENPASAR, NusaBali
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menyatakan ekosistem industri usaha mikro, kecil, menengah (UMKM) di Bali sudah sangat lengkap mulai dari hulu hingga hilir.
SINGARAJA, NusaBali.com - Tim Pengabdian Masyarakat Universitas Indonesia (UI) memberi perhatian bagi pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan Desa Wisata di Kabupaten Buleleng.
DENPASAR, NusaBali.com – Dalam rangka menyambut Bulan Kemerdekaan, Hotel Ibis Styles Bali Denpasar menggelar Bazaar UMKM sekaligus lomba Tari Bali di Jalan Teuku Umar No. 183, Dauh Puri Kauh, Denpasar Barat, Minggu (28/8/2022).
DENPASAR,NusaBali
Penyaluran KUR di Bali didominasi untuk usaha skema Mikro. Total nilainya sampai dengan 31 Juli 2022 Rp 3,2 triliun untuk 79 ribu debitur.
DENPASAR, NusaBali
Pemasaran produk tak bisa hanya mengandalkan cara konvensional. Terobosan harus dilakukan dengan pemasaran dengan memanfaatkan dunia digital ataupun internet.
SINGARAJA, NusaBali
Bambu memang sangat melekat bagi kehidupan masyarakat di Bali. Bambu sering digunakan sebagai sarana upacara, hingga sebagai bahan kerajinan.
DENPASAR, NusaBali.com - Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP), Fakultas Kelautan dan Perikanan, Universitas Udayana melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat, 10-11 Agustus 2022, di Kabupaten Badung.
NEGARA, NusaBali
Sebanyak 125 pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Jembrana menerima bantuan kompor gas dari Pertamina, Jumat (12/8).
MANGUPURA, NusaBali
Dinas Koperasi, UKM, dan Perdagangan Kabupaten Badung menggelar pameran UMKM di Discovery Shopping Mall Kuta.
DENPASAR, NusaBali
Pica Fest 2022 atau pergelaran musik yang diisi kegiatan ekonomi kreatif berupa penjualan pakaian dari industri merek lokal di Bali yang terselenggara 4-7 Agustus 2022 dinilai membangkitkan industri brand clothing pascapandemi.
NEGARA, NusaBali
Setelah sukses membangkitkan sektor Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dengan membuka Angkringan Negaroa Bahagia di Kecamatan Negara, kini hadir angkringan baru di Kecamatan Pekutatan yang dinamakan Angkringan 88 Pekutatan Bahagia.
DENPASAR,NusaBali
Kalangan UMKM Bali mengaku menerima imbas positif dari pelaksanaan G20 yang puncaknya pada November depan.
DENPASAR, NusaBali
I Made Oka Wijaya,42, bertahun-tahun bergelut menjadi seorang bartender. Dia pun bertekad memproduksi minuman beralkohol untuk disajikan kepada para tamu.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)