Tag: Retribusi
TABANAN, NusaBali
DPRD Kabupaten Tabanan menilai pendapatan asli daerah (PAD) dari retribusi, khususnya retribusi parkir kendaraan di pasar belum maksimal.
TABANAN, NusaBali
Mengoptimalkan pendapatan asli daerah (PAD) di tengah pandemi Covid-19, Pansus I DPRD Tabanan bersama Dinas Perhubungan dan Badan Keuangan Daerah (Bakeuda) Tabanan kembali menggelar rapat di gedung dewan setempat, Rabu (23/2).
DENPASAR, NusaBali
Pendapatan Perumda Bhukti Praja Sewakadarma (atau PD Parkir) Kota Denpasar anjlok hingga 50 persen, sebagai imbas penerapan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level III, karena peningkatan kasus Covid-19.
TABANAN, NusaBali
Di tengah pandemi Covid-19, Pemerintah Kabupaten Tabanan terus menggenjot peningkatan pendapatan daerah yang tak tergarap maksimal.
TABANAN, NusaBali
DPRD Kabupaten Tabanan akhirnya membentuk panitia khusus (pansus) optimalisasi pada Rabu (2/2). Pansus ini bertugas khusus mengoptimalkan pendapatan dari sektor retribusi pasar dan parkir.
GIANYAR, NusaBali
Pemkab Gianyar terapkan sistem pembayaran parkir secara digital, sebagai upaya memaksimalkan pendapatan parkir.
BANGLI, NusaBali
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Bangli merekrut tenaga pungut retribusi.
TABANAN, NusaBali
Pembangunan Pertashop di Tabanan makin menjamur. Tercatat awal tahun 2022 sudah ada 19 titik Pertashop yang terbangun.
MANGUPURA, NusaBali
Komisi II DRPD Badung mendorong Dinas Pariwisata untuk mencari potensi retribusi selain tiket masuk di Daya Tarik Wisata (DTW) yang dikerjasamakan dengan pengelola.
BANGLI, NusaBali
Dinas Perhubungan (Dishub) Bangli melakukan uji coba penggunaan e-parkir mulai Rabu (12/1). Saat ini ada dua titik yang menggunakan e-parkir salah satunya di Jalan Lettu Kanten yakni jalur menuju alun-alun kota Bangli.
Realisasi retribusi dari tiga jenis pelayanan perizinan di atas 100 persen, yakni IMB, SIUP minuman beralkohol, dan izin RPTKA.
BANGLI, NusaBali
Sejumlah pengelola Daya Tarik Wisata (DTW) di Bangli tidak memungut retribusi kunjungan saat pandemi Covid-19.
Untuk ke lantai IV kayaknya pembeli masih mikir. Kalau naik tangga capek, naik lift nggak berani.
Pendapatan di tahun 2021 sudah melampaui target terkoreksi. Dari target yang terkoreksi sebesar Rp 10.750.000.000, pendapatan yang terealisasi sebesar Rp 11.482.631.980.
MANGUPURA, NusaBali
Pelanggaran parkir masih saja ditemukan di seputaran Jalan Bypass Ngurah Rai di Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Rabu (15/12) siang.
Lamanya proses pelimpahan pengelolaan Pasar Badung ini masih terhambat masalah sistem pengelolaan antara pemerintah dan Perumda Pasar.
SINGARAJA, NusaBali
Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Buleleng kembali melakukan evaluasi terhadap realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Tahun Anggaran 2021.
BANGLI, NusaBali
Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Bangli membahas hibah aset Pasar Rakyat Catur di Desa Catur, Kecamatan Kintamani, Bangli.
Bahkan di Pasar Banyuasri saja, keberadaan parkir digital mendongkrak pendapatan hingga dua kali lipat.
Pendapatan dari sektor perparkiran di Kota Denpasar membaik setelah parkir pelataran dan tepi jalan dibuka meski secara terbatas.
Topik Pilihan
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
-
Denpasar 31 Oct 2024 155 Pelamar PPPK Denpasar Dinyatakan TMS
-
Denpasar 31 Oct 2024 Pindah Memilih ke Denpasar Hanya 30 Orang
-
-
Badung 31 Oct 2024 Kios Pasar Seni Kuta Banyak Tutup
-
-
-
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)