Tag: DPRD Tabanan
Komisi I DPRD Tabanan sidak ke kantor Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo), Kamis (27/4).
Politisi I Ketut Loka Antara yang nyeberang ke Partai NasDem terus bergerak minta restu dan dukungan dari sesepuh Golkar. Baru-baru ini, Loka Antara mengunjungi mantan anggota Fraksi Golkar DPRD Tabanan zaman orde baru, Dewa Agung Wijaya.
Satu lagi kader Golkar yang lompat pagar gabung ke Partai NasDem.
Ketua DPRD Tabanan, I Ketut ‘Boping’ Suryadi membuka secara resmi Parade Tektekan Nangluk Merana Desa Pakraman Kediri, Kecamatan Kediri, Tabanan, Sabtu (25/3) malam.
Gindera tak ingin dengan adanya pergantian Wakil Ketua DPRD Tabanan dari Golkar dimanfaatkan pihak lawan untuk memperkeruh suasana.
Komisi III DPRD Tabanan menggelar inspeksi mendadak (sidak) ke Kantor Badan Keuangan Daerah Tabanan, Rabu (10/3).
Seperti dprediksi, Fraksi PDIP DPRD Tabanan akhirnya benar-benar sapu bersih seluruh 6 kursi pimpinan Alat Kelengkapan Dewan hasil rotasi awal tahun 2017.
Meliani yang mendapat promosi sebagai Wakil Ketua DPRD Tabanan gantikan I Wayan Gindera mendapat apresiasi dari kader Beringin Tabanan.
Made Meliani selaku peraih suara terbanyak di Pileg 2014, dulu didepak Wayan Gindera dalam pemilihan Wakil Ketua DPRD Tabanan, 2,5 tahun lalu
DPRD Tabanan bekerjasama dengan Sanggar Anak Angin menggelar konser amal untuk korban bencana Desa Songan, Kintamani, Bangli di halaman gedung dewan, Sabtu (26/2).
Perjuangan Fraksi PDIP untuk sapu bersih seluruh kursi pimpinan Alat Kelengkapan DPRD Tabanan kian seru.
PDIP bersiap sapu bersih seluruh jabatan Alat Kelengkapan DPRD Tabanan, setelah posisi Ketua Badan Legislasi (Baleg) ancang-ancang mereka rampas dari Golkar.
DPC PDIP Tabanan kembali melakukan reposisi alat kelengkapan di DPRD Tabanan.
Komisi I DPRD Tabanan menggelar inspeksi mendadak (sidak) ke Dinas Perhubungan Tabanan, Rabu (8/2).
Eka Putra berharap dengan pemasangan kamera pengintai di setiap pos pelayanan bisa mencegah terjadinya pungli.
Setelah formulasi tambah ADD sebesar Rp 19,03 miliar disetujui, para perbekel se-Tabanan harus sudah siap melaksanakan sistem keuangan desa (Siskeudes).
Desa yang banjar dinasnya di bawah 5 tidak mendapatkan tambahan ADD. Desa yang jumlah banjar dinasnya di atas 5 akan mendapatkan tambahan secara proporsional
Ketua Komisi III, Nyoman Komet Arnawa minta OPD terkait data ulang aset agar jelas antara milik Pemkab Tabanan, Provinsi Bali, dan negara.
Srikandi Politik Ni Made Meliani, 53, tetap legowo meski dilengserkan dari jabatan Ketua Fraksi Golkar DPRD Tabanan 2014-2019.
Diputuskan dalam pertemuan yang dipimpin Sudikerta, jabatan Ketua Fraksi Golkar DPRD Tabanan dialihkan ke Wirama Putra
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.