Tag: Perkimta
DENPASAR, NusaBali - Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman, dan Pertanahan (Perkimta) Kota Denpasar menargetkan kawasan kumuh tuntas paling lambat Desember 2024. Hal itu dilakukan untuk menghilangkan kawasan kumuh yang selama ini merusak keindahan penataan kota.
SINGARAJA, NusaBali - Kawasan kumuh di Buleleng ditetapkan seluas 81,58 hektare. Luas kawasan kumuh itu ditetapkan dalam Surat Keputusan Bupati Buleleng Nomor: 050/201/HK/2022 tentang Lokasi Lingkungan Perumahan dan Permukiman Kumuh di Kabupaten Buleleng. Puluhan hektare kawasan kumuh itu ada di enam lokus empat kecamatan di Buleleng.
DENPASAR, NusaBali - Progres perbaikan Pura Jagathnata, Denpasar, cukup positif. Sampai saat ini perbaikan dipastikan mengalami deviasi positif sebesar 10 persen dari target awal hanya 32 persen. Saat ini pengerjaan perbaikan pura masih tahap pengerjaan fisik keseluruhan.
DENPASAR, NusaBali - Jajaran Pemkot Denpasar berduka cita. Mantan Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman (Perkim), dan Pertanahan Kota Denpasar Ir I Nyoman Gde Narendra meninggal dunia pada Senin (12/6) siang karena sakit.
Kawasan kumuh di Kota Denpasar saat ini 45 hektare tersebar di beberapa titik. Sementara kawasan kumuh di TPA Suwung mencapai 25,5 ha.
SINGARAJA, NusaBali - Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) dari pemerintah pusat kembali menyasar masyarakat Buleleng. Sebanyak 282 kepala keluarga (KK) miskin yang tersebar di 13 desa di 5 Kecamatan Buleleng menerima bantuan rehab rumah dengan total anggaran Rp 5,64 miliar.
DENPASAR, NusaBali - Proyek renovasi Pura Jagatnatha, Denpasar, sudah memasuki 35 persen. Progres tersebut sesuai dengan target yang direncanakan bahkan, sampai saat ini belum ada hambatan yang berarti dalam pengerjaan proyek perbaikan pura tersebut.
SINGARAJA, NusaBali - Pemkab Buleleng menyiapkan anggaran Rp 5,3 miliar khusus untuk program rehabilitasi rumah tidak layak huni masyarakat miskin. Anggaran ini akan didistribusikan untuk rehabilitasi perumahan dan rehabilitasi dampak bencana di tahun 2023.
SINGARAJA, NusaBali
Pemkab Buleleng melalui Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Perkimta) mengajukan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Penyelenggaraan Perumahan dan Kawasan Permukiman.
SINGARAJA, NusaBali
Pemerintah melalui Balai Penyediaan Perumahan Provinsi Bali akan menggelontor Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) untuk Desa Julah, Kecamatan Tejakula Buleleng.
DENPASAR, NusaBali
Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Perkimta) Kota Denpasar melaksanakan pembibitan swakelola untuk menciptakan pertamanan yang indah dan asri di seputaran Taman Jalan Moh Yamin Renon, Jumat (4/12). Penanaman bibit ini dilakukan secara swakelola oleh Perkimta.
Kabupaten Buleleng melalui Dinas Perumahan Permukiman dan Pertanahan (Perkimta) bertekad mempercantik perwajahan wilayah perkotaan.
Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Perkimta) Kabupaten Buleleng tahun ini berencana akan menambah truk trailer pemotong dahan pohon.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)