Tag: Curanmor
Sebelumnya pada Selasa (5/11) lalu, Wira Pradnyana juga sudah dijatuhi pidana penjara selama 6 bulan, akibat perkara pencurian sepeda motor.
GIANYAR, NusaBali - Unit Reserse Polsek Sukawati mengamankan Misnan alias Gede Krisna, 21, seorang pelaku pencurian kendaraan bermotor atau curanmor. Terungkap, pelaku asal Lumajang, Jawa Timur ini sudah beraksi di 3 lokasi di kawasan Sukawati.
SINGARAJA, NusaBali - Pemerintah belum menjatuhkan sanksi terhadap Gede Wira Pradnyana alias Wira, 37, Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buleleng yang menjadi pelaku kasus pencurian sepeda motor.
DENPASAR, NusaBali - Berawal dari mencuri sepeda motor, Rudi Hartono, 38, dan Sardika Duta Aditama, 28, yang sama-sama dari Lumajang, Jawa Timur ini malah kepergok sebagai pengedar pil koplo.
SINGARAJA, NusaBali - Polres Buleleng mengembalikan delapan sepeda motor milik korban yang menjadi barang bukti kasus pencurian dan penggelapan. Motor-motor itu dikembalikan langsung kepada pemiliknya, Selasa (29/10) siang di Mapolres Buleleng. Warga yang menjadi korban pun semringah karena motornya kembali.
DENPASAR, NusaBali - Maling motor bernama Abdul Rizal Agi, 22, akhirnya mendapat hari sialnya pada Sabtu (26/10). Dia tertangkap tangan warga saat beraksi di Tukad Pakerisan, Desa Panjer, Denpasar Selatan. Tangan pelaku diikat warga sebelum akhirnya diserahkan kepada aparat Polsek Denpasar Selatan.
DENPASAR, NusaBali - Peristiwa pencurian dialami Donna Budiarta, 31. Sepeda motor Honda Vario DK 5009 AT miliknya hilang dari rumah kontrakannya di Padang Lestari 1 Nomor 1 Desa Padangsambian Kelod, Denpasar Barat, pada Selasa (22/10). Motor tersebut hilang saat korban pulang kampung di Bojonegoro.
DENPASAR, NusaBali - Kapolda Bali, Irjen Daniel Adityajaya mengembalikan sepeda motor milik korban pencurian.
DENPASAR, NusaBali - Dua orang karyawan gudang rongsokan Aswan Ogi Nesa, 24 dan Andika, 30 diringkus aparat Polsek Denpasar Utara, pada Sabtu (19/10) dini hari sekitar pukul 01.00 Wita.
Pelaku beraksi dengan berbagai modus operandi, seperti memakai kunci palsu karena kendaraan parkir jauh dari pengawasan dan adapula karena kunci nyantol
Sepeda motor yang dibawa dua orang tersebut diketahui sesuai dengan ciri-ciri kendaraan yang dilaporkan hilang di wilayah hukum Polres Badung.
Pelaku beralasan tidak bisa bekerja di peternakan ayam tersebut sehingga mau pulang dan mencuri sepeda motor bosnya. Namun, pelaku salah seorang residivis.
DENPASAR, NusaBali - Terdakwa pencurian sepeda motor bernama Robiansyah, 37, asal Lampung dituntut 7 bulan penjara dalam sidang di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, pada Selasa (8/10) sore. Dia terbukti melakukan pencurian motor milik korban Mahmudah.
Sepeda motor yang dirampas dari korban dijual murah seharga Rp 15 juta kepada seseorang di Tabanan
NEGARA, NusaBali - Seorang residivis kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor), Putu Suardana,36, harus kembali berurusan dengan aparat penegak hukum. Pria asal Desa Kalisada, Kecamatan Seririt, Buleleng, ini dibekuk polisi karena terungkap kembali mencuri 2 unit motor NMax. Residivis kambuhan ini pun dihadiahi timah panas.
Tersangka sudah dua kali masuk penjara dalam kasus yang sama.
DENPASAR, NusaBali - Pelaku pencurian beberapa sepeda motor yang tidak terkunci stang di sejumlah lokasi di Denpasar, HA, 16, asal Jember, Jawa Timur diserahkan oleh Unit Reskrim Polsek Denpasar Timur (Dentim) ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Denpasar, pada Senin (23/9) pukul 09.00 Wita.
DENPASAR, NusaBali - Residivis kasus pencurian yang sudah empat kali keluar masuk bui, Ilham Sabri alias Bombom kembali berurusan dengan pihak kepolisian.
SINGARAJA, NusaBali - Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Singaraja menjatuhkan vonis terhadap dua orang ibu rumah tangga terdakwa kasus penggelapan motor, Eka Wahyuni, 42, dan Ida Apriani Surahman, 43. Keduanya dinyatakan terbukti bersalah dan dijatuhi hukuman penjara.
Pencurian itu dilakukannya bersama seorang temannya berinisial D yang kini masih dalam pengejaran polisi.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)