Tag: Curi Emas
MANGUPURA, NusaBali
Aparat Polsek Mengwi meringkus seorang perempuan yang bekerja sebagai asisten rumah tangga (ART), Ni Ketut Astini, 35 atas dugaan tindak pidana pencurian.
SINGARAJA, NusaBali
Unit Reskrim Polsek Kubutambahan, Buleleng, meringkus pelaku kasus pencurian emas.
"Pelaku menjual emas itu di beberapa pembeli di wilayah Denpasar dan Klungkung. Kemudian uang hasil pencuriannya digunakan untuk berjudi adu jangkrik,"
BANGLI, NusaBali
Rumah milik I Nyoman Mawa, 38, di Banjar Munduk Waru, Desa Buahan, Kecamatan Kintamani, Bangli disatroni maling. Ratusan gram emas berhasil dibawa pelaku pencurian.
SEMARAPURA, NusaBali
Pelaku pencurian menggasak perhiasan emas seberat 48,5 gram milik Tjokorda Gde Agung, di rumahnya, Jalan Srikandi IV, Kelurahan Semarapura Klod Kangin, Kecamatan Klungkung.
TABANAN, NusaBali
Pelaku pencurian emas di Toko Mas Cahaya Windu Sara kawasan Pasar Tabanan, Minggu (7/3) pagi, ternyata oknum anggota Dalmas Polres Tabanan.
TABANAN, NusaBali
Postingan video warga tangkap pria pencuri emas di Pasar Tabanan, viral di media sosial pada Minggu (7/3).
TABANAN, NusaBali
Unit Reskrim Polsek Penebel mengamankan terduga pelaku pencuri emas seorang ibu rumah tangga (IRT), Ni Nengah Armini, 39, asal Banjar Payangan Medi, Desa Payangan, Kecamatan Marga, Tabanan, Minggu (14/6).
DENPASAR, NusaBali
Salah satu karyawan di Toko Mas Melati, Jalan Diponogoro Nomor 116, Denpasar Barat, bernama Ega Gunawan, 20, diringkus Resmob Polresta Denpasar, pada Jumat (12/6) pukul 12.00 Wita.
Rumah seorang pedagang, I Gede Jaya, 47, di Banjar Tanah Lengis, Desa Ababi, Kecamatan Abang, Karangasem, Rabu (25/9) pagi dicongkel maling.
Jajaran Polsek Susut mengamankan dua pelaku pencurian yang beraksi di wilayah Banjar/Desa Abuan, Kecamatan Susut, Bangli.
Aksi pertama yang berjalan sukses masih takmembuat puas. Tu De pun kembali membobol rumah pamannya. Naas, aksi keduanya dipergoki warga.
Petugas Reskrim Polsek Kuta meringkus seorangt waria bernama Riyan Sumardi alias Eky, 24, di Home Stay Sri Krisna, Jalan Legian, Kuta, Badung pada Jumat (5/10) sore.
Seorang pedagang emas ,Slamet Hariyanto (43) melaporkan perampokan yang dialaminya.
Seorang buruh serabutan berinisial Dewa Ayu IS, 43, nekat mencuri perhiasan emas di rumah majikannya Ni Nyoman Reti, 49, di Lingkungan Sampiang Gede Desa/Kecamatan Gianyar.
Pelaku pencurian beraksi di rumah I Nyoman Tariti,36, warga Banjar Dukuh, Desa Gelgel, Kecamatan Klungkung, Senin (5/3) sekitar pukul 01.30 Wita.
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)