Tag: HUT Satpol PP
MANGUPURA, NusaBali - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Badung meraih dua penghargaan sekaligus saat momen peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-74 Satpol PP dan Ke-62 Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) Provinsi Bali. Penghargaan tersebut diberikan saat Apel Peringatan HUT Satpol PP dan Satlinmas tingkat Provinsi Bali yang dipusatkan di Lapangan Puspem Badung, Jumat (22/4).
MANGUPURA, NusaBali.com - Sebagai rangkaian dari peringatan Hari Ulang Tahun Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) ke-74 dan Satlinmas ke-62 tingkat Provinsi Bali Tahun 2024, Satpol PP Kabupaten Badung menyelenggarakan aksi bersih-bersih di kawasan Pantai Batu Bolong, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Selasa (19/3).
Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra, meminta Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Satuan Perlindungan Masyarakat (Sat Linmas) meningkatkan kesiapsiagaan dalam mengawal Pilkada serentak tahun 2018.
Apel HUT ke-68 Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), HUT ke-56 Satuan Perlindungan Masyarakat (Sat Linmas), dan HUT ke-99 Pemadam Kebakaaran (Damkar) se-Bali dipusatkan di Lapangan Kapten Muditha Bangli, Rabu (25/4).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 19 Nov 2024 Kadek Arel Ingin ke Piala Dunia U-20
-
Bangli 19 Nov 2024 Bawaslu Atensi Potensi Pelanggaran Masa Tenang
-
-
-
Badung 19 Nov 2024 Pemkab Badung Beri Penghargaan kepada NusaBali
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.