Tag: Kemacetan
Sebuah bus bernomor polisi DK 9214 JE awet terparkir di pinggir jalan jalur Singaraja-Denpasar kilometer 11-12, wilayah Banjar Dinas/Desa Gitgit, Kecamatan Sukasada, Buleleng.
Kondisi Jalan Poppies II di Kuta yang sering dilintasi oleh pejalan kaki terutama wisatawan kerap dilanda kemacetan dan kekroditan.
Pasar tradisional di simpang Kelurahan Penarukan-Desa Jinengdalem, Kecamatan Buleleng, Buleleng, terpaksa diratakan.
Arus lalu lintas kendaraan di sekitar area proyek underpass Simpang Tugu Ngurah Rai, Tuban, Kecamatan Kuta, Badung, dilanda macet.
12 titik kemacetan tersebut kebanyakan berada di daerah yang ramai dikunjungi seperti pasar umum dan pasar seni.
Truk DK 8603 WD yang dikemudikan I Nyoman Kana, 35, dari Jembrana, melintang di tikungan perbatasan Banjar Palak, Desa Besakih dengan Banjar Batusesa, Desa Menanga, Kecamatan Rendang, Karangasem, Kamis (19/4) siang.
Arus lalu lintas dari arah Penelokan menuju Pura Ulun Danu Batur, Desa Pakraman Batur, Kecamatan Kintamani, terpantau padat, Minggu (8/4) pagi.
Para pengendara roda dua dan empat jurusan Kota Gianyar - Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, atau Bypass Buruan, mengeluhkan keberadaan panggung acara Car Free Day (CFD) setiap Minggu pagi.
Untuk mengurai kemacetan yang kerap terjadi di Denpasar, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Denpasar akan menambah fasilitas berupa pemasangan traffic light (TL) tambahan di beberapa persimpangan.
Untuk melintasi areal air side ini harus dikawal pihak security Bandara I Gusti Ngurah Rai.
Komisi III DPRD Bali sebut ada pengendara yang kehabisan saldo e-money, dibiarkan dan terkesan dibuat kapok masuk Tol Bali Mandara
Anggota DPRD Provinsi Bali melakukan pemantauan Tol Bali Mandara yang membentang lebih dari 12 kilometer dari Pesanggaran (Denpasar), Nusa Dua dan Bandara Ngurah Rai, Kabupaten Badung.
Kemacetan yang terjadi akibat pengerjaan proyek Underpass Simpang Tugu Ngurah Rai, di Tuban, Kuta, Badung membuat pihak kepolisian melakukan rekayasa lalulintas secara situasional.
Jumlah kendaraan masuk Tol Bali Mandara per hariannya mengalami kenaikan signifikan. Sepekan terakhir mencapai 50.000 unit perhari.
Kepolisian menyiagakan personel untuk memperlancar alur lalu lintas pada titik-titik yang terdampak pengerjaan proyek underpass Simpang Tugu Ngurah Rai, di Tuban maupun proyek pelebaran jalan di Tukat Teba Jalan Imam Bonjol.
Arus lalu lintas di Simpang Imam Bonjol – Sunset Road dan sekitarnya diubah. Bahkan nyala lampu lalu lintas di kawasan tersebut juga disesuaikan.
Pengalihan arus lalu lintas Jalan Imam Bonjol, Denpasar sudah dimulai dilakukan, Sabtu ( 3/2) siang.
“Kendaraan sepeda motor yang lewat di tol pada saat sore hari itu yang paling banyak di gate Nusa Dua. Sebab sore hari itu adalah jam pulang kerja” (Humas JBT, Putu Gandhi Ginatra)
Balap sepeda Tour De Indonesia 2018 yang melintasi ruas jalan utama di Kota Denpasar Minggu (28/1) sore menyebabkan kemacetan parah di sejumlah titik.
Dinas Perhubungan Kabupaten Badung melatih 155 tenaga kontrak (non pegawai negeri sipil) yang nantinya siap ditempatkan di Kuta Utara hingga Kuta Selatan untuk mengatasi kemacetan lalu lintas di sepanjang jalan setempat.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.