Tag: Dewa Made Indra
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra bersama Kepala Perangkat Daerah Pemerintah Provinsi Bali melaksanakan panen jagung di areal kebun yang berada pada sisi timur Kantor Gubernur, Niti Mandala, Denpasar, Minggu (2/6) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra menyambut baik dibukanya Mohamed Bin Zayed – Joko Widodo International Mangrove Research Centre (MBZ–JKW IMRC). Pusat Riset Mangrove Internasional ini menurutnya akan menjadi satu lagi nilai tambah bagi Bali.
Selain diisi ritual dan pertunjukan budaya juga akan dilaksanakan pelepasan satwa ke alam bebas meliputi 1.000 ekor tukik,1.000 ekor burung dan 5 ekor penyu
Pasangan calon perseorangan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali wajib mengantongi dukungan berupa 277.909 foto copy KTP elektronik
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra mengingatkan berbagai tantangan dalam penanggulangan bencana di masa depan yang akan bertumbuh bahkan lebih cepat dari kemampuan kita. Di masa mendatang akan terus muncul risiko-risiko bencana baru, salah satunya akibat perubahan iklim.
SINGARAJA, NusaBali - Anggaran pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 untuk Kabupaten Buleleng akan segera cair. Dana hibah dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buleleng sebesar Rp 12,6 miliar akan didistribusikan kepada Polres Buleleng dan Kodim 1609/Buleleng.
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Bali Dewa Made Indra memastikan bangunan utama Turyapada Tower di Desa Pegayaman, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, rampung pada Mei 2024 setelah beberapa kali mundur.
DENPASAR, NusaBali - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan efektivitas nyamuk ber-wolbachia dalam menekan kasus demam berdarah dengue (DBD) di Jogjakarta.
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali, Dewa Made Indra menyampaikan untuk perhelatan World Water Forum (WWF) ke-10 pada 18-25 Mei 2024 sudah disiapkan fasilitas dan pelayanan kesehatan, utamanya RSUP Prof Ngurah Denpasar.
DENPASAR, NusaBali - Menghadapi Pilkada Serentak 27 November 2024 mendatang, Sekretaris Daerah Provinsi Bali, Dewa Made Indra kembali mengingatkan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Provinsi Bali maupun Kabupaten/Kota menjaga netralitas dengan baik dalam pelaksanaan pesta demokrasi. Dewa Indra menyebutkan, tantangan menjaga netralitas bagi ASN pada Pilkada nanti akan lebih berat dibandingkan dengan Pemilu dan Pemilihan Presiden 14 Februari 2024 lalu.
Upaya pelestarian bahasa daerah bukan hanya sebuah program. Namun sebuah tanggung jawab moral yang harus dilaksanakan secara kontinyu.
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Bali, Dewa Made Indra menargetkan standar pelayanan pendidikan naik level tahun depan melalui kegiatan pendampingan pemenuhan Standar Pelayanan Minimum (SPM) bidang pendidikan.
Prevalensi stunting di Bali pada 2023 mencapai 7,2 persen, sedangkan nasional sebesar 21,5 persen. Tahun 2024 di Bali ditarget turun menjadi 6,15 persen.
DENPASAR, NusaBali - Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Bali menyiapkan Rp 3,27 triliun untuk kebutuhan masyarakat selama Ramadhan dan Idul Fitri 2024. Jumlah ini meningkat 1,6 persen dibandingkan 2023 sebesar Rp 3,22 triliun. Untuk pelayanan penukaran uang, BI bersinergi dengan perbankan membuka layanan penukaran pada 208 titik.
DENPASAR, NusaBali - Personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) kini dituntut untuk selalu mengedepankan pendekatan humanis dalam menjalankan tugas-tugasnya menegakkan Peraturan Daerah (Perda), Peraturan Gubernur (Pergub), maupun peraturan lainnya yang menunjang program-program di pemerintah daerah (pemda).
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra mengapresiasi pelaksanaan Sinergi Edukasi dan Layanan Penukaran Uang kepada Masyarakat Bali (Serambi) 2024 yang diselenggarakan Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali. Dewa Indra berharap kegiatan ini dibarengi edukasi untuk meningkatkan literasi keuangan masyarakat di Bali.
DENPASAR, NusaBali -Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra berharap Rumah Sakit Mata Bali Mandara (RSMBM) terus meningkatkan kualitas layanan serta inovasi dalam upaya memberikan layanan prima kepada masyarakat. Temuan baru dalam ilmu kedokteran dan teknologi, harus dijadikan motivasi untuk terus berkembang dan bergerak ke depan.
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra menyambut kedatangan kapal pesiar MV Azamara Journey, yang bersandar pukul 13.45 Wita, di Dermaga Cruise Pelabuhan Benoa, Denpasar, Sabtu (24/2).
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali memastikan kelangkaan elpiji tiga kilogram hanya terjadi di tingkat pengecer bukan pangkalan. Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali, Dewa Made Indra di Denpasar, Kamis (22/2) menyebutkan hal itu menanggapi keluhan masyarakat terkait kelangkaan gas elpiji 3 kg.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah kabupaten/kota se-Bali mengikuti tahapan wawancara terkait ajang Paritrana Award 2024, untuk mengetahui komitmen pemerintah daerah dalam meningkatkan cakupan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi pekerja informal dan pekerja penerima upah.
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)