Tag: Damri
Jika sampai besok (Senin ini, Red) tidak mendapatkan solar, maka layanan armada Damri secara keselurahan akan berhenti.
BANGLI, NusaBali
Sebanyak 13 pramudi Damri memenui Kadis Perhubungan Bangli, I Ketut Riang, di kantor Dishub Bangli, Senin (17/1).
Manamejen Damri minta waktu seminggu untuk melakukan penghitungan ulang operasional dan rute bagi 13 karyawan.
BANGLI, NusaBali
Angkutan Damri tetap beroperasi, salah satunya di jalur Bangli-Tejakula, Buleleng, Selasa (4/1).
BANGLI, NusaBali
Dinas Perhubungan Bangli memfasilitasi pertemuan antara pegawai Damri dengan manajemen Damri Denpasar di ruang pertemuan Terminal Loka Crana Bangli, Senin (3/1).
SINGARAJA, NusaBali
Bus angkutan umum milik Djawatan Angkutan Motor Reublik Indonesia (DAMRI) yang diujicobakan di dua trayek wilayah Buleleng maish sepi penumpang.
BANGLI, NusaBali
Satu unit bus Damri tidak dapat difungsikan dan masih dalam sitaan kepolisian. Bus Damri trayek Bangli-Songan via Kayuambua terlibat kecelakaan lalulintas.
BANGLI, NusaBali
Damri memperharui jam layanan untuk mengoptimalkan pelayanan kepada masyarakat. Beberapa rute kini dilayani lebih awal.
Tarif super murah, hanya berkisar Rp 2.500 sampai Rp 10.000 dengan rute lintas kabupaten.
Damri tambah trayek baru Bangli-Kayuambua-Penelokan-Songan sejak 21 Januari 2019. Namun belum banyak yang memanfaatkan layanan ini, diduga karena belum banyak warga mengetahuinya.
Dinas Perhubungan (Dishub) Bangli berencana mengusulkan trayek baru Damri yakni Bangli-Kintamani-Catur.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)