Tag: SMPN 2 Kerambitan
TABANAN, NusaBali - Oknum guru di Kabupaten Tabanan diduga eksploitasi siswanya dengan cara mengapload (mengunggah) konten di akun pribadinya. Konten tersebut pun kemudian viral di media sosial. Dinas Pendidikan Tabanan sudah memberikan sanksi kepada guru yang bersangkutan.
Guna meningkatkan minat baca warga sekolah, SMPN 2 Kerambitan, Tabanan, mengubah tempat parkir sekolah menjadi ruang baca.
Prestasi membanggakan kembali diraih Kabupaten Tabanan. Salah seorang siswa SMPN 2 Kerambitan, Gusti Made Agung Adistana Samadi akan tarung wakili Bali ke Pangkal Pinang dalam lomba Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) kategori gitar solo.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.