Tag: Pelatihan
SEMARAPURA, NusaBali.com – Di tengah menjalankan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Bina Desa di Desa Paksebali, Kecamatan Dawan, Klungkung, mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Udayana (FH Unud) menyelenggarakan Pembukaan Pelatihan Paralegal Desa Paksebali pada Jumat (9/6/2023).
NEGARA, NusaBali - Sebagai kelompok dengan jumlah hampir 50 persen dari total penduduk di Indonesia, perempuan dinilai memiliki potensi kontribusi yang sama dengan laki-laki dalam hal penyediaan, akses dan konservasi energi.
SINGARAJA, NusaBali - Puluhan nelayan di Kabupaten Buleleng mendapat pelatihan Sekolah Lapang Cuaca Nelayan (SLCN) dari Balai Besar Meteorologi Klimatologi Geofisika Wilayah III Denpasar.
DENPASAR, NusaBali - Sebanyak 13 orang difabel mengikuti kegiatan pelatihan potong rambut di Annika Linden Centre, Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur, Senin (15/5). Pelatihan memotong berbagai model gaya rambut diharapkan memberi keterampilan baru kepada para difabel.
MANGUPURA, NusaBali - Dinas Koperasi, UKM, dan Perdagangan (Diskopukmp) Kabupaten Badung, melatih puluhan warga untuk menjadi pengusaha. Salah satu sektor yang digenjot adalah kuliner, khususnya kue dan roti.
MANGUPURA, NusaBali - Sebanyak 251 personil Polres Badung mengikuti kegiatan pelatihan Polmas terhadap Polisi RW / Banjar.
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak 40 orang warga binaan (WB) atau narapidana di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Singaraja diberikan pelatihan membuat sangkar burung. Selain itu, mereka juga diajari teknik laundry pakaian.
DENPASAR, NusaBali - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kanwil KemenkumHAM) Provinsi Bali memberikan pelatihan tata rias kepada warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas II A Kerobokan, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung.
SINGARAJA, NusaBali - Mengantisipasi risiko bencana banjir bandang, banjir, tanah longsor, gempa bumi, puting beliung hingga potensi tsunami, seluruh desa dan kelurahan se-Kabupaten Buleleng diminta membentuk relawan Siaga Bencana Tingkat Desa (Sibad).
AMLAPURA, NusaBali
Balai Bahasa Provinsi Bali memilih 10 cerpen cerita anak berbahasa Bali, asal Karangasem, untuk dibukukan.
SEMARAPURA, NusaBali - Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Denpasar (Basarnas Bali), Gede Darmada, menutup pelatihan potensi pencarian dan pertolongan medan ketinggian di tebing.
BANGLI, NusaBali
Rumah BUMN Bangli menggelar pelatihan pembuatan kue dan snack, Senin (13/3).
Peserta sebanyak 16 orang dari 32 orang yang mengikuti seleksi.
GIANYAR, NusaBali
Kadis Tenaga Kerja Kabupaten Gianyar Ida Ayu Surya Adnyani membuka pelatihan berbasis Mobile Training Unit (MTU) dengan program pelatihan pembuatan roti dan kue kepada masyarakat Desa Batuan di Puspa Aman Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Rabu (8/3).
SEMARAPURA, NusaBali
Dinas Ketenagakerjaan dan Energi Sumber Daya Mineral (Disnaker ESDM) Provinsi Bali menggelar pelatihan Mobile Training Unit (MTU) bidang menjahit pakaian dengan mesin di empat kabupaten yakni di Kabupaten Klungkung, Karangasem, Buleleng, dan Jembrana.
DENPASAR, NusaBali
Wanita Hindu Dharma Indonesia (WHDI) Kota Denpasar secara berkelanjutan melaksanakan pelatihan membuat banten Ayaban Tumpeng Pitu.
Disnaker bekerja sama dengan Bank Daerah Gianyar melalui program KUR daerah dengan bunga 0,5% menurun.
AMLAPURA, NusaBali
Balai Bahasa Provinsi Bali menggelar bimtek penulisan cerita anak dengan mengundang guru dan siswa.
GIANYAR, NusaBali
Kadis Tenaga Kerja Kabupaten Gianyar Ida Ayu Surya Adnyani meninjau pelatihan tata rias, pembuatan kue dan roti di Kelurahan Bitera, Kecamatan Gianyar.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.