Tag: Stunting
SINGARAJA, NusaBali.com – Menindaklanjuti arahan Presiden Joko Widodo untuk percepatan menurunkan angka stunting, Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) menjalankan program optimalisasi gerakan pencegahan stunting di Desa Tembok, Kecamatan Tejakula, Buleleng.
Pj Gubernur Mahendra Jaya saat melantik pengurus TP PKK Provinsi Bali 2023-2024, juga minta program sebelumnya yang sudah baik dijaga dan diperkuat.
Dasbor monitoring stunting tersebut bernama stunting.baliprov.dev dibuat oleh Diskominfo Bali
NEGARA, NusaBali - Sesuai hasil Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) tahun 2022, prevalensi stunting di Kabupaten Jembrana masih tergolong tinggi, yakni sebesar 14,2 persen. Tingginya prevalensi stunting itu ditarget bisa turun di 2024 nanti, yakni menjadi 8,35 persen.
GIANYAR, NusaBali - Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Gianyar menggelar rapat di ruang rapat Bappeda Gianyar, Rabu (6/9).
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (P3AP2KB) bersinergi dengan TP PKK kembali menyerahkan alat bantu penyuluhan Bina Keluarga Balita (BKB) kit stunting.
SINGARAJA, NusaBali - Forum Generasi Berencana (Genre) Kabupaten Buleleng ikut berpartisipasi dalam membantu pemerintah daerah dalam menurunkan angka stunting. Selain itu, sebagai mitra dari BKKBN Genre juga siap memberikan informasi mengenai bahaya Narkotika, Alkohol, Psikotropika, dan Zat Adiktif (Napza), seks bebas pranikah dan pernikahan dini.
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak 9.000 calon pengantin dari pemuda usia 20-24 tahun di Buleleng kini dibentuk sebagai barikade upaya menurunkan angka stunting di Buleleng. Mereka diberikan edukasi dini untuk melahirkan dan membesarkan anak yang sehat serta menghindari terjadinya kasus stunting.
DENPASAR, NusaBali - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati Puspayoga turun ke acara Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan) di Kelurahan Serangan, Kecamatan Denpasar Selatan, Sabtu (26/8).
MANGUPURA, NusaBali - Dinas Perikanan Kabupaten Badung membagikan ikan segar siap saji kepada warga di Wantilan Kaler, Banjar Delod Sema, Desa Kekeran, Kecamatan Mengwi, Kamis (24/8). Bantuan ikan segar siap saji ini salah satu upaya mencegah stunting di Gumi Keris.
MANGUPURA, NusaBali - Sebagai upaya pencegahan stunting dan gizi buruk, Dinas Perikanan Kabupaten Badung bersama dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali berkolaborasi melaksanakan kegiatan Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan) di Wantilan Desa Adat Baha, Mengwi, Selasa (22/8). Kegiatan ini menyasar antara lain ibu hamil, ibu menyusui dan balita usia 0-59 bulan.
MANGUPURA, NusaBali - Pemerintah Kabupaten Badung terus berupaya menekan kasus stunting. Guna menekan kasus tersebut, Pemkab Badung terus memberikan edukasi kepada para genarasi muda agar memiliki pengetahuan bagaimana upaya membangun atau melahirkan anak yang sehat.
DENPASAR, NusaBali - Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace) menerima kunjungan kerja staf khusus Wakil Presiden Republik Indonesia tentang Percepatan Penurunan Stunting di Provinsi Bali Zumrotul Mukaffa di Ruang Rapat Wiswa Sabha Pratama, Kantor Gubernur Bali, Niti Mandala, Denpasar, Senin (14/8). Zumrotul memberikan apresiasi penurunan angka stunting di Bali.
SINGARAJA, NusaBali - Ratusan guru Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kabupaten Buleleng mengikuti bimbingan teknis tentang penanganan dan pencegahan tengkes (stunting), Kamis (10/8).
Strategi yang dilakukan pemerintah daerah di Bali adalah bekerjasama dengan lembaga desa adat yang ada di kabupaten/kota, kecamatan, desa hingga banjar.
DENPASAR, NusaBali - Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali Nyonya Putri Koster mengatakan peran bidan sangat penting dalam menekan angka stunting di Bali hingga mencapai yang terendah di Indonesia.
GIANYAR, NusaBali.com - Putri Bungsu Presiden Soekarno, Karina Kartika Sari Dewi Soekarno bersama Bali Children Foundation (BCF) telah merevitalisasi posyandu-posyandu di wilayah miskin Kabupaten Bangli sejak tahun 2021.
TABANAN, NusaBali - Kepemimpinan Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya telah melahirkan berbagai gebrakan inovasi program yang terbukti nyata dalam memajukan Kabupaten Tabanan.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
-
-
-
Badung 17 Dec 2024 Satpol PP Ikut Pantau Penjualan Kembang Api
-
Berita Foto
Menyongsong Libur Nataru
Pemasangan Biopori ‘Anti Banjir’
Air Mancur Tukad Badung ‘Macet’
Kriteria Penghapusan Kredit Macet UMKM
Pasar Murah Jelang Nataru
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Ada atau Tidak Ada?
yeyaṃ prete vicikitsā manuṣye- ‘stītyeke nāyamastīti caike, etadvidyāmanuśiṣṭastvayā’haṃ varāṇāmeṣa varastṛtīyaḥ. (Kathopanishad, 1.1.20)