Tag: LNG
SINGARAJA, NusaBali - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia, Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan, pembangunan Terminal LNG (Liquefied Natural Gas) yang akan dibangun di perairan Desa Sidakarya, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar, akan dilakukan di tengah laut.
DENPASAR, NusaBali.com - DPRD Provinsi Bali akan melakukan pertemuan dengan Gubernur Bali Wayan Koster untuk menindaklanjuti aspirasi masyarakat yang mempertanyakan kelanjutan rencana pembangunan Terminal LNG di Sidakarya, Denpasar Selatan, yang masih gabeng.
DENPASAR, NusaBali.com – Ombudsman Republik Indonesia (ORI) Perwakilan Provinsi Bali berharap komitmen Pemerintah Provinsi Bali yang sudah disampaikan ke masyarakat untuk tidak membangun infrastruktur Liquefied Natural Gas (LNG) di wilayah yang berpotensi melanggar peraturan tata ruang dan memberikan dampak lingkungan serta sosial ekonomi kepada masyarakat di Desa Adat Intaran, Sanur, benar-benar dilakukan.
Pemerintah Indonesia menjajaki kerja sama pengembangan bisnis LNG atau gas alam cair dengan pemerintah Amerika Serikat (AS) dan Jepang untuk ketahanan energi nasional masing-masing negara.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)