Tag: Perupa
Hal ini berbeda dengan spirit manusia modern saat ini yang memandang alam sebagai objek eksploitasi sehingga memberikan akses penuh terhadap kemajuan pembangunan, sesuatu yang bertentangan dengan spiritualitas dan filosofi Timur.
Patung Rama Shinta dipilih karena menjadi simbol cinta kasih. Sketsa awal telah dibuat di Bali sebelumnya sesuai tema perayaan ke-75 hubungan diplomatik Indonesia-Yunani.
"Tema besar yang diangkat dalam pameran ini adalah memparodikan situasi demokrasi yang terjadi dalam ritus lima tahunan di Indonesia"
DENPASAR, NusaBali - Perupa kawakan Nyoman Mantra Ardhana, 51, menggelar pameran tunggal bertajuk 'Kissing the Poetry', di Santrian Art Gallery, Sanur, Denpasar, 9 Juni sampai 31 Juli 2023.
Exhibition Tour dan Meet the Artists pameran ART • BALI menghadirkan sejumlah seniman yang berinteraksi langsung dengan pengunjung.
Griya Santrian Sanur, Denpasar, selalu menjadi salah satu tempat yang menyajikan berbagai ragam pameran lukisan karya para perupa. Kali ini Griya Santrian mencoba menampilkan hal yang cukup berbeda, dengan menghadirkan dua orang sahabat yang sama-sama perupa, Made Mahendra Mangku dan Nur Ilham.
Sebanyak 22 perupa perempuan Bali diapresiasi melalui Pameran Perupa Perempuan Bali di Taman Budaya Bali, Denpasar.
28 perupa se-Desa Lodtunduh, Kecamatan Ubud, Gianyar, menggelar pameran seni rupa, Jumat (29/4) malam.
Di Gianyar sejak 1930-an hingga kini terdapat banyak perupa, terutama seni lukis dan patung.
Topik Pilihan
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
-
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)