Tag: Polres Badung
Ratusan personel ini sudah melakukan latihan pra operasi seperti simulasi pengamanan pada saat pendaftaran calon, kampanye, pemungutan suara, hingga penetapan pemenang oleh KPU.
MANGUPURA, NusaBali - Gudang mebel di Jalan Persada I, No 4, Lingkungan Pengipian, Kerobokan Kelod, Kuta Utara, Badung geger pada Minggu (25/8) malam. Seorang wanita bernama Nuril Farhan, 46, menemukan pria lanjut usia, Sardi, 82, yang membusuk di dalam kamarnya.
MANGAPURA, NusaBali - Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024, Polres Badung meningkatkan pengamanan di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Badung dan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Badung, termasuk di gudang KPU yang berlokasi di Graha Pemilu Alaya Giri Nata, Kabupaten Badung. Langkah ini diambil untuk memastikan proses demokrasi berjalan dengan aman dan lancar.
Seringkali kecelakaan lalu lintas itu terjadi akibat kelalaian dari pengendara itu sendiri
MANGUPURA, NusaBali - Peristiwa berdarah terjadi di proyek pembangunan vila di Jalan Batu Belig, Gang Daksina, Nomor 13, Kerobokan Kelod, Kuta Utara, Badung, pada Sabtu (17/8) malam sekitar pukul 20.00 Wita.
DENPASAR, NusaBali - Tersangka kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) asal Ukraina, Andry Gryshin mengajukan gugatan praperadilan ke Pengadilan Negeri (PN) Denpasar.
DENPASAR, NusaBali - Pelaku pencurian alat penguat signal, Jeri Santuso berhasil diringkus aparat Satreskrim Polres Badung, pada Minggu (4/8).
MANGUPURA, NusaBali - Dua pria asal Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT), Jois Umbu Padanga Bera Woli alias Jois dan Dewa Umbu Ngailu Beku alias Dewa diringkus aparat Satreskrim Polres Badung atas dugaan tindak pindana pencurian.
Polisi mengamankan 31.597 pil koplo yang biasa dijual tersangka ke buruh untuk menambah stamina.
MANGUPURA, NusaBali - I Komang Arya Pengestu alias Mang Yo, pelaku dugaan penembakan rumah anggota DPRD Badung Daerah Pemilihan (Dapil) Petang dari Partai Golkar, I Nyoman Artawa ditangkap aparat Polsek Petang dibantu Satreskrim Polres Badung di wilayah Kecamatan Batubulan, Gianyar, Minggu (18/8) sore pukul 15.00 Wita.
MANGUPURA, NusaBali - Mobil box jenis L300 mogok saat melintas di Jalan Denpasar - Gilimanuk, tepatnya di sebelah barat Jembatan Beringkit, Mengwi, Badung, pada Kamis (15/8) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Polres Badung menerima penghargaan dari Tim Reaksi Cepat (TRC) Perlindungan Perempuan dan Anak Indonesia atas upaya penegakan hukum terkait kasus-kasus pelanggaran yang melibatkan perempuan dan anak.
MANGUPURA, NusaBali - Eksekusi Amelle Villas & Residence di Jalan Batu Bolong, Desa Canggu, Kuta Utara, Badung oleh Pengadilan Negeri (PN) Denpasar pada Rabu (14/8) berlangsung ricuh.
MANGUPURA, NusaBali - Ratusan personel Polres Badung menggelar latihan Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) di Lapangan Umum Mengwi, Kabupaten Badung, Sabtu (10/8) pagi. Latihan ini digelar dalam rangka kesiapsiagaan menghadapi tahapan Pilkada Serentak 2024. Dalam latihan itu melibatkan 380 personel dan 117 personel Satbrimob Polda Bali.
Pelaku ditangkap di Desa Parijatahwetan, Kecamatan Srono, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, pada Senin (5/8).
DENPASAR, NusaBali - Antisipasi kasus pencurian kendaraan bermotor aparat Satpolair Polres Badung tingkatkan pengawasan di objek wisata di Badung.
MANGUPURA, NusaBali - Kapolres Badung AKBP Teguh Priyo Wasono menggelar safari Kamtibmas ke kediaman Ketua DPD II Partai Golkar Badung, I Wayan Suyasa di Banjar Blumbang, Desa Penarungan, Mengwi, Badung, pada Rabu (7/8) siang.
MANGUPURA, NusaBali - Puluhan anggota Polres Badung menggelar latihan menembak di Lapangan Tembak Perbakin Badung, Banjar Karangjung, Desa Sembung, Kecamatan Mengwi, Badung, pada Rabu,(7/8) pagi pukul 08.00 Wita.
Kedua tersangka sudah dua kali beli shabu. Keduanya pesan lewat WhatsApp. Rencananya untuk digunakan bersama-sama.
MANGUPURA, NusaBali - Kecelakaan beruntun terjadi di Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk, kawasan Banjar Dajan Peken, Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi, Badung tepatnya di depan sebuah minimarket, pada Senin (5/8) siang sekitar pukul 11.25 Wita.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)