Tag: Perkelahian
MANGUPURA, NusaBali
Seorang ibu rumah tangga bernama Lucky Febriany, 40 ditetapkan jadi tersangka oleh penyidik Unit IV Sat Reskrim Polres Badung, Kamis (20/5) atas dugaan tindak pidana penganiayaan.
Istri korban I Wayan Purna, yakni Ni Nengah Pudak, sempat berusaha merebut senjata sabit yang ditodongkan anak sulungnya, I Gede Darmika, ke arah sang ayah. Namun, upayanya gagal hingga yang bersangkutan jatuh pingsan
DENPASAR, NusaBali
Duel berdarah menggunakan pisau dan batu bata hingga sama-sama sekarat dan dilarikan ke rumah sakit, terjadi di depan toko sembako kawasan Jalan Kerta Negara Nomor 105 Banjar Batu Mekeem, Desa Ubung Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Rabu (28/4) pukul 23.30 Wita.
DENPASAR, NusaBali.com - Perkelahian sengit melibatkan dua orang pria, M. Mashud, 22 dan Navein, 41.
SEMARAPURA, NusaBali
Gara-gara isu perselingkuhan, dua warga Desa Akah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, yakni Komang M, 44, dan Kadek M, 37, terlibat duel pada Sabtu (10/4) malam.
SINGARAJA, NusaBali
Sebuah video perkelahian dua gadis yang diunggah di media sosial Facebook (FB) membuat heboh warganet di Buleleng.
BANGLI, NusaBali
Made Yasa, 41, asal Desa Keramas, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar menjadi korban penganiayaan.
Usai habisi nyawa Kadek Sutarjana, pelaku Ida Kade Suarsana kabur ke kawasan Seririt sampai akhirnya ditangkap di tegalan Desa Bubunan
MANGUPURA, NusaBali
Empat pria mabuk, Mohamad Salam, 40, Didik Haryanto, 35, Mohamad Basori, 39, dan Adrian Narendra Saputra, 20 diringkus Tim Opsnal Polsek Kuta, Minggu (31/1).
Kedua pelaku duel dengan menggunakan pisau hingga salah satu korban terkapar dengan luka tusuk di perut.
Karena pertanyaannya tidak dijawab, dua pentolan ormas besar di Bali itu menghajar korban hingga babak belur.
DENPASAR, NusaBali
Aksi perkelahian jalanan hebohkan Jalan By Pass Ngurah Rai di wilayah Banjar Intaran, Sanur, Kecamatan Denpasar Selatan pada Kamis (20/1) siang.
Saat ini kedua pihak sudah berdamai secara lisan dengan disaksikan oleh prajuru adat masing masing.
DENPASAR, NusaBali
Sempat dibui karena kasus penusukan pecalang (September 2017) dan aksi pelemparan bom Molotov (Maret 2019), seorang krama Banjar Liligundi, Desa Ubung Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, I Made Murdana alias Jerug, 47, kembali dilaporkan ke polisi.
Motif yang melatarbelakangi peristiwa ini diduga dendam lama, karena pada 25 tahun yang lalu ayah pelaku diduga pernah meracuni ayam milik orangtua kedua korban.
DENPASAR, NusaBali
Peristiwa berdarah terjadi di halaman depan Gudang PT SJS, Jalan Ikan Tuna III Nomor 3 Pelabuhan Benoa Denpasar Selatan, ketika Komandan Regu (Danru) Satpam perusaahan pengolahan ikan tuna tersebut, Hairudin, 37, nekat menebas tangan seorang karyawan hingga nyaris putus.
DENPASAR, NusaBali
Dugaan tindak pidana penganiayaan berat terjadi di halaman depan gudang PT SJS di Jalan Ikan Tuna III Nomor 3 Pelabuhan Benoa, Desa Adat Pesanggaran, Kecamatan Denpasar Selatan, Selasa (1/12) pukul 08.00 Wita.
Polres Buleleng sebut kemungkinan kasus penganiayaan tetangga hingga tewas di Desa Kubutambahan akan seret lebih dari satu tersangka
MANGUPURA, NusaBali
Beredar video duel dua pria bule di jejaring media sosial. Dua bule yang belum dikenal identitasnya itu adu jotos di pinggir jalan tepat di depan salah satu supermarket di Jalan Pemelisan Agung, Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Badung, pada Kamis (5/11) malam
MANGUPURA, NusaBali
Seorang waria bernama Sahrul alias Aura, 29, diringkus Tim Opsnal Polsek Kuta, pada Minggu (11/10) pukul 14.00 Wita.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.