Tag: Pilkada
SINGARAJA, NusaBali - DPRD Buleleng kembali mengusulkan kandidat Penjabat (Pj) Bupati Buleleng ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI.
Menurut Mahfud, dibentuknya penyelenggara pemilu termasuk Bawaslu justru bertujuan agar tidak ada penundaan pemilu
BENGKULU, NusaBali - Pakar politik sekaligus akademisi Universitas Bengkulu Dr Panji Suminar menilai kandidat calon wakil presiden dari perempuan yang paling potensial saat ini hanya Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.
JAKARTA, NusaBali - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyerahkan sepenuhnya kepada putranya, Kaesang Pangarep, jika ingin berkontestasi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Depok, Jawa Barat, pada 2024.
Porsi penyiapan dana cadangan kurang ideal karena anggaran tahun 2023 lebih besar di saat agenda tahapan Pilkada masih sangat sedikit.
Tujuan dilakukan audiensi dengan Bawaslu kali ini merupakan silaturahmi dan koordinasi dalam menyambut Pemilu dan Pilkada serentak 2024.
Kukuhkan 148 PD se-Kabupaten Buleleng, dan bersiap menyambut Pilpres hingga Pilkada 2024.
Setelah satu dasawarsa, awal tahun 2021, Kabupaten Jembrana telah memiliki pemimpin baru. Hal ini seiring dengan telah dilantiknya Bupati dan Wakil Bupati Jembrana terpilih pada tanggal 26 Februari 2021 di Gedung Wisma Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali.
DENPASAR, NusaBali
Sesuai prediksi NusaBali, pelantikan Bupati-Wakil Bupati dan Walikota-Wakil Walikota terpilih hasil Pilkada serentak 9 Desember 2020 di 6 kabupaten dan kota di Bali diundur sampai 14 hari ke depan.
DENPASAR, NusaBali
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali menyiapkan Surat Keputusan Gubernur Bali terkait penunjukan Sekretaris Daerah (Sekda) menjadi pelaksana harian (plh) bupati/wali kota di enam kabupaten/kota yang melaksanakan Pilkada 2020 untuk mengantisipasi kemungkinan tertundanya SK pelantikan dari Mendagri.
DENPASAR, NusaBali
Pelantikan pasangan Calon Bupati-Wakil Bupati dan Calon Walikota-Wakil Walikota terpilih hasil Pilkada 2020 serentak 6 kabupaten/kota di Bali terancam molor dari jadwal semula, 17 Februari 2021.
DENPASAR, NusaBali
Pelaksanaan Pilkada serentak 6 kabupaten dan kota pada 9 Desember 2020 lalu di Provinsi Bali mendapatkan predikat paling aman.
DENPASAR, NusaBali
Pelantikan Bupati-Wakil Bupati, Walikota-Wakil Walikota terpilih hasil Pilkada serentak 9 Desember 2020 direncanakan akan digelar 17 Februari 2021 mendatang.
Pemilihan kepala daerah (pilkada) kali ini bisa dianggap istimewa. Banyak kalangan menganggap bahwa ini cenderung dipaksakan ditengah pandemi yang melanda. Namun akhirnya pesta demokrasi berskala kabupaten/kota ini terlaksana juga dengan tetap mengedepankan protokol kesehatan yang ketat.
Pilkada kali ini berbeda dengan pengalaman di Pileg 2019 dan Pilkada 2015 yang sampai ada penghitungan ulang dan bahkan sampai ada pemungutan suara ulang.
DENPASAR, NusaBali
Pasca pencoblosan Pilkada, Rabu (9/12), Pemkot Denpasar dan Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Kota Denpasar mulai melihat pergerakan peningkatan penyebaran Covid-19 (selama 14 hari.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.