Tag: WNA Inggris
AMLAPURA, NusaBali - Dua warga negara asing (WNA) asal Inggris Matthew Stoples dan Matthew Foster, sempat tersesat di Gunung Agung bagian timur, sejak Kamis (4/7) pukul 09.00 Wita. Namun akhirnya mereka ditemukan oleh petani penyabit rumput, I Wayan Ada, asal Banjar Yehkori, Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem, Karangasem.
Pria asal Inggris berinisial DAAH itu akan dipulangkan ke negara asalnya setelah menjalani masa hukuman.
GIANYAR, NusaBali - Diduga mabuk, WBEM, 28, WNA asal Inggris menganiaya warga negara asing (WNA), Kiselev Sergei, 24, di Uda Suite Guest House, Banjar Nyuh Kuning, Desa Mas, Kecamatan Ubud, Gianyar, Selasa (30/1) sekitar pukul 19.30 WITA.
SINGARAJA, NusaBali - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Singaraja mendeportasi seorang warga negara asing (WNA) asal Inggris berinisial GTAW, 47.
Sugito menjelaskan, tindakan tegas pendeportasian terhadap bule Inggris ini karena ulahnya yang melawan petugas hingga viral di media sosial
DENPASAR, NusaBali - Pria bule asal Inggris, Adam Alexander Murray, 29, yang diduga menganiaya Aiptu Puji Santoso anggota Satlantas Polresta Denpasar diserahkan ke Imigrasi, Jumat (22/9).
Polisi menganalisa tiga kemungkinan. Pertama, jatuh ke dasar tebing. Kedua, bunuh diri. Ketiga, WNA tersebut sengaja meninggalkan lokasi tanpa membawakan barang-barangnya.
Sejumlah barang yang diduga milik WNA yang terjatuh di tebing, tergeletak di bibir tebing di Pecatu, Kuta Selatan. Sementara di vila ditemukan surat wasiat untuk pacar.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.