Tag: Ekspatriat
GIANYAR, NusaBali.com – Berbeda dengan pemikiran barat yang gemar mempertanyakan arti sebuah makna, pemikiran timur khususnya Bali masih berkutat pada representasi realitas dan pemaknaan.
DENPASAR, NusaBali
Sebanyak 20 orang pelajar ekspatriat larut dalam keseruan membuat jajanan giling-giling yang merupakan salah satu jajanan tradisional Bali.
MANGUPURA, NusaBali
Puluhan ekspatriat bergabung bersama dengan Yayasan Duta Bina Bhuana untuk membantu perempuan dan anak korban kekerasan dalam rumah tangga dan asusila di Indonesia terutama di Bali.
Ekspatriat dari sejumlah Negara mengikuti lomba gerak jalan putri kelompok umum, semarakkan HUT ke-74 Kemerdekaan RI di Kecamatan Selat, Karangasem, Rabu (7/8).
Seorang pengusaha asal Australia, Alistair Robert Hugh Frowde, 64, ditemukan tewas mengambang di vila Jalan Tunggak Bingin, Blok H Nomor 2, Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Jumat (8/1).
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.