Tag: PSBB Karangasem
AMLAPURA, NusaBali
Walau 61 dari 78 desa/kelurahan yang ada di Karangasem sudah terpapar Covid-19, namun Koordinator Bidang Kesehatan GTPP (Gugus Tugas Percepatan Penanganan) Covid-19 Karangasem, I Gusti Bagus Putra Pertama, tetap optimis.
AMLAPURA, NusaBali
Jajaran Polsek Kubu, Karangasem bersinergi dengan Satgas GTPP (Gugus Tugas Percepatan Penanganan) Covid-19 Desa Tulamben dan Kecamatan Kubu perketat pengunjung ke Pasar Rubaya di Banjar Beluhu Kangin, Desa Tulamben, Kecamatan Kubu, Karangasem, Jumat (31/7).
AMLAPURA, NusaBali
Bupati Karangasem, I Gusti Ayu Mas Sumatri, melantik I Ketut Sedana Merta, 53, sebagai Sekda Karangasem di Aula Nawa Satya Kantor Bupati Karangasem, Jumat (10/7).
AMLAPURA, NusaBali
Pasar Rakyat Pesangkan di Banjar Pesangkan, Desa Duda Timur, ditutup selama 10 hari. Tujuannya untuk mencegah penyebaran virus corona yang lebih luas melalui klaster Pasar Rakyat Pesangkan.
AMLAPURA, NusaBali
Satpol PP Karangasem menggelar inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Amlapura Barat, Jalan Kesatrian Amlapura, Selasa (7/7).
AMLAPURA, NusaBali
Dalam sehari, Sabtu (4/7), di Kabupaten Karangasem ada penambahan 12 positif Covid-19. Ini merupakan penambahan terbanyak sejak terjadi pandemi Covid-19.
AMLAPURA, NusaBali
Dinas Pertanian Karangasem sumbangkan sayur untuk 312 kepala keluarga (KK) di Banjar Cegeng, Desa Kertha Buana, Kecamatan Sidemen, Karangasem menjalani karantina mandiri, Kamis (2/7).
AMLAPURA, NusaBali
Bantuan mulai mengalir untuk 312 kepala keluarga (KK) beranggotakan 1.162 jiwa di Banjar Cegeng, Desa Kertha Buana, Kecamatan Sidemen, Karangasem yang menjalani karantina sejak Sabtu (27/6), setelah 15 orang sebanjar positif Covid-19.
AMLAPURA, NusaBali
Desa Adat Duda, Kecamatan Selat, Karangasem, mencabut larangan ngaben per tanggal 1 Juli 2020.
AMLAPURA, NusaBali
Sopir truk yang mengangkut logistik dari Pelabuhan Lembar begitu turun di Pelabuhan Padangbai, tidak lagi menunjukkan surat keterangan non reaktif rapid test.
AMLAPURA, NusaBali
Sebanyak 1.162 jiwa dari 312 kepala keluarga (KK) di Banjar Cegeng, Desa Kertha Bu-ana, Kecamatan Sidemen, Karangasem yang menjalani karantina wilayah sejak Sabtu (27/6), khawatir krisis pangan.
Selama isolasi warga tidak boleh keluar wilayah Banjar Cegeng dan tidak boleh menerima tamu dari luar, kebutuhan pangan ditanggung pemerintah.
AMLAPURA, NusaBali
Pasar Rakyat Pesangkan di Banjar Pesangkan, Desa Duda Timur, Kecamatan Selat, dan Pasar Rakyat Selat di Banjar Selat Kelod, Desa/Kecamatan Selat ditutup mulai tanggal 26 Juni 2020 sampai batas waktu tidak ditentukan.
AMLAPURA, NusaBali
Kapolsek Kubu, Karangasem, AKP I Nengah Sona, bersama anggota menggelar patroli di Pantai Legawa, Banjar Eka Adnyana, Desa Tianyar, Minggu (21/6).
AMLAPURA, NusaBali
Sejumlah siswa SMP Negeri di Kecamatan Kubu yang hendak masuk ke sekolah untuk acara bersih-bersih, dicegat petugas Polsek Kubu dipimpin Kapolsek AKP I Nengah Sona, di Banjar/Desa Kubu, Kecamatan Kubu, Karangasem, Kamis (18/6).
AMLAPURA, NusaBali
Pengunjung Pasar Rakyat Subagan di Lingkungan Karangsokong, Kelurahan Subagan, Kecamatan Karangasem dan Pasar Amlapura Timur di Jalan Kesatrian Amlapura terlihat tertib mengawali new normal, Jumat (5/6).
AMLAPURA, NusaBali
Penjagaan arus balik Lebaran di Pelabuhan Padangbai, Banjar Melanting, Desa Padangbai, Kecamatan Manggis, Karangasem diperketat.
AMLAPURA, NusaBali
Satgas Gotong Royong Penanganan Covid-19 Desa Adat Subagan, Kecamatan Karangasem, bagikan masker kepada pengunjung Pasar Rakyat Subagan di Lingkungan Karangsokong, Kelurahan Subagan, Senin (25/5).
AMLAPURA, NusaBali
Satu warga dari Lingkungan Padangkerta Kaler, Kelurahan Padangkerta, Kecamatan Karangasem terkonfirmasi positif Covid-19.
AMLAPURA, NusaBali
Nasib para pedagang dan penjahit dari Kelurahan Padangkerta, Kecamatan Karangasem sungguh getir di masa pandemi corona.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.