Tag: Tes Swab
SEMARAPURA, NusaBali
Kasus pasien Covid-19 atau Corona dari transmisi lokal di Klungkung, bertambah. Kali ini salah seorang mantan pejabat Pemkab Klungkung, di Lingkungan Pekandelan, Kelurahan Semarapura Klod, Kecamatan Klungkung, positif Corona, berdasarkan hasil tes swab, Minggu (31/5).
SURABAYA, NusaBali
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini kecewa mengetahui mobil laboratorium polymerase chain reaction (PCR) yang bisa melakukan tes swab, dialihkan ke daerah oleh Gugus Tugas Jatim.
DENPASAR, NusaBali
Pemerintah Kota Denpasar melakukan tes lanjutan (swab test) kepada 71 orang Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang sedang menjalani masa karantina di rumah singgah.
TABANAN, NusaBali
Kabupaten Tabanan kembali dapat tambahan satu kasus pasien positif Covid-19, Jumat (29/5), dari kalangan Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang baru datang dari luar negeri. Pasien sekarang sudah dirawat di UPTD Rumah Sakit Nyitdah.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.