Tag: Petani Garam
SEMARAPURA, NusaBali
Perwakilan kelompok petani garam asal Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, belajar cara melestarikan garam tradisional di Desa Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung, Kamis (11/11).
Produk garam tradisional lokal Bali saat ini sedang diperjuangkan untuk mendapatkan Hak Kekayaan Intelektual berupa Indikasi Geografis (IG).
SEMARAPURA, NusaBali
Keberadaan petani garam tradisional di Pantai Desa Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung, selama ini mengalami krisis regenerasi.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menerima Tim Ahli Indikasi Geografis Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kementerian Hukum dan HAM RI di rumah jabatan Bupati Klungkung, Selasa (5/10) sore.
Dinas Perikanan dan Kelautan Tabanan berencana membangkitkan kembali potensi garam lokal. Akan diupayakan bantuan buat kelompok petani garam.
Selama ini, pasar modern di Bali enggan pasarkan uyah Bali dan pilih masukkan produk garam impor, dengan alasan berlaku aturan SNI.
SINGARAJA, NusaBali
Kelompok Petani Garam Sarining Pertiwi Desa/Kecamatan Tejakula, Buleleng punya produk unggulan, yang berbeda dengan garam pada umumnya.
DENPASAR, NusaBali
Kebijakan Gubernur Bali Wayan Koster terbitkan Surat Edaran (SE) Nomor 17 Tahun 2021 tentang Pemanfaatan Produk Garam Tradisional Lokal Bali, menjadi angin segar bagi para petani garam.
TABANAN, NusaBali
Petani garam di Desa Kelating, Kecamatan Kerambitan, Tabanan, jumlahnya terus menyusut. Saat ini hanya ada 2 orang warga asli Desa Kelating yang masih menekuni usaha tradisional tersebut.
AMLAPURA, NusaBali
Kepala Bidang Perikanan Tangkap Dinas Perikanan Karangasem, I Gusti Bagus Budiadnyana, menggelar survei jalan menuju produksi garam di Banjar Yehmalet, Desa Antiga, Kelod, Kecamatan Manggis, Karangasem, Kamis (15/10).
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suiwrta menemui sejumlah petani garam tradisional di Dusun Karangdadi, Desa Kusamba, Kecamatan Dawan, Sabtu (29/8).
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta mengumpulkan sejumlah petani garam di Banjar Batur, Desa Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung, Jumat (17/7) pagi.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menggelar pertemuan dengan para petani garam di Kantor Perbekel Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung, Kamis (2/7) pagi.
Produksi garam Bali lebih banyak diserap pasar-pasar domestik, yakni untuk pemenuhan konsumsi.
Petani memanen garam di areal tambak garam rakyat di Wedung, Demak, Jawa Tengah.
Petani garam di Desa Kelating, Kecamatan Kerambitan, Tabanan, krisis generasi penerus.
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menghadiri pertemuan untuk membahas pemberdayaan dan revitalisasi petani garam tradisional Desa Kusamba dan Desa Pesinggahan, Kecamatan Dawan, Klungkung, di ruang rapat Tempat Pemindangan Ikan (TPI) Kusamba, Rabu (25/7).
Pemerintah Provinsi Bali mengusulkan Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk mendorong peningkatan produksi garam tradisional. Sejauh ini produksi garam cendrung stagnan.
Petani garam di pesisir Pantai Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung, belakangan ini pengeng (pusing).
Keijakan impor garam diminta tidak mengorbankan jerih payah petambak di berbagai daerah.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)