Tag: Ngaben Bikul
Ada 300 bangkai tikus yang diabenkan dalam ngaben bikul tingkatan sarwa preteka, Kamis kemarin. Ratusan bikul tersebut merupakan hasil maboros (berburu) di masing-masing subak wilayah Kabupaten Badung.
MANGUPURA, NusaBali
Tahapan ngaben bikul atau tikus yang akan dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Badung akan dimulai pada Buda Pon Medangkungan, Rabu (18/11) hari ini. Diawali dengan melakukan upacara ngeringkes.
Jalur niskala dengan menggelar Ngaben Bikul ini ditempuh dengan harapan hasil pertanian di Badung melimpah, tanpa adanya gangguan hama.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 19 Nov 2024 Kadek Arel Ingin ke Piala Dunia U-20
-
Bangli 19 Nov 2024 Bawaslu Atensi Potensi Pelanggaran Masa Tenang
-
-
-
Badung 19 Nov 2024 Pemkab Badung Beri Penghargaan kepada NusaBali
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Berdebat
BERDEBAT itu bersilat kata berbekal ilmu, bukan sembarang ngomong. Kalau debat tak bermutu, sekadar guyonan, itu debat kusir namanya. Kadang yang diomongkan itu mengambang, berputar-putar, itu ke itu saja.