Tag: Tipikor
DENPASAR, NusaBali - Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Denpasar kembali menggelar sidang dengan agenda pemeriksaan terdakwa atas kasus korupsi dengan kerugian Rp 30,9 miliar yang melibatkan mantan Ketua Lembaga Perkreditan Desa (LPD) Adat Gulingan, Mengwi, Ketut Rai Darta, 54, pada Selasa (27/8).
DENPASAR, NusaBali.com - Jaksa Penuntut Umum (JPU) dari Kejaksaan Tinggi Bali mengungkapkan bahwa Bendesa Adat Berawa, Kabupaten Badung, Ketut Riana (54), diduga melakukan pemerasan terhadap seorang investor bernama Andianto Nahak T Moruk.
Kedua terdakwa kompak minta dibebaskan. Sebab, dalam keterangan pada sidang yang dipimpin hakim Heriyanti diketahui kedua terdakwa bekerja atas perintah atasan.
JPU menyatakan pikir-pikir, apalagi putusan jomplang dari tuntutan, yaitu 15 tahun penjara dan terdakwa juga diwajibkan mengganti kerugian negara Rp 23 miliar
"Terdakwa justru telah membangun suatu opini subyektif dan meniup terompet sangkakala serta menabuh genderang perang yang ditujukan kepada sesama civitas akademika Universitas Udayana,"
DENPASAR, NusaBali - Sidang mantan Rektor Universitas Udayana (Unud), Prof Dr I Nyoman Gde Antara MEng IPU, 59, dalam kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) di Pengadilan Tipikor Denpasar pada Selasa (7/11) ditunda. Pasalnya, hakim ketua, Agus Akhyudi berhalangan hadir.
MANGUPURA, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Badung I Wayan Adi Arnawa mewakili Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta membuka Focus Group Discussion (FGD) Pendidikan Antikorupsi pada satuan pendidikan dasar di Ruang Kertha Gosana, Puspem Badung, Selasa (7/11). Kegiatan ini sebagai upaya merumuskan langkah-langkah strategis penerapan pendidikan antikorupsi di Kabupaten Badung.
MANGUPURA, Nusantara - Sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Badung mengikuti kegiatan Sosialisasi Pencegahan Tindak Pidana Korupsi, Senin (6/11) di Aula Satya Adhi Wicaksana Kantor Kejaksaan Negeri Badung.
DENPASAR, NusaBali - Jaksa penuntut umum Kejaksaan Tinggi Bali membeberkan fakta baru adanya mobil Toyota Alphard dari hasil deposito dana Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) Universitas Udayana yang diendapkan di BNI dipakai keluarga Rektor Unud Prof Dr I Nyoman Gde Antara.
DENPASAR, NusaBali - Rektor Universitas Udayana Prof Dr Ir I Nyoman Gde Antara M Eng IPU mengakui adanya upaya memfasilitasi mahasiswa tertentu yang masuk ke Universitas Udayana melalui jalur mandiri.
BANGLI, NusaBali - Sejumlah kegiatan fisik di Bangli kini jadi objek pengawasan dan pendampingan Unit Tipikor Sat Reskrim Polres Bangli. Pendampingan untuk pencegahan pelanggaran hukum dalam proses kegiatan.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.