Tag: DPRD Buleleng
SINGARAJA, NusaBali - Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Kantor Wilayah Bali, menyarankan nama Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pendidikan Pancasila dan Wawasan Kebangsaan disesuaikan kembali. Penyesuaian nama ranperda ini agar sesuai dengan ketentuan dan aturan di atasnya.
SINGARAJA, NusaBali - Rencana pembangunan Mal Pelayanan Publik (MPP) di Kabupaten Buleleng dibahas bersama antara pihak eksekutif dan legislatif.
SINGARAJA, NusaBali - Tahapan pendaftaran Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) segera dimulai di Kabupaten Buleleng. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Buleleng mulai menyosialisasikan pendaftaran Bacaleg untuk Pemilu 2024, di Kawasan Desa Pemaron, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, Rabu (19/4).
SINGARAJA, NusaBali
Komisi III DPRD Buleleng menyoroti capaian retribusi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Tahun 2022 yang dinilai masih rendah.
SINGARAJA, NusaBali - DPRD Kabupaten Buleleng menyoroti situasi di SMPN 6 Tejakula yang dinilai sangat minim. Salah satunya keterbatasan ruang belajar yang membuat sekolah terpaksa memberlakukan sistem double shift. Sekolah juga tidak dilengkapi pagar.
Satu kursi kosong tim ahli DPRD Buleleng masih dikomunikasikan dengan Pj Bupati Buleleng mengingat diberlakukannya larangan pengangkatan tenaga non ASN di lingkup Pemkab Buleleng.
Keluarga besar memutuskan akan melangsungkan upacara kremasi di Petunon Setra Adat Buleleng pada Sukra Pahing Pahang, Jumat (10/4) mendatang.
Banyak wajib pajak tidak bisa bayar pajak akibat NJOP terlalu tinggi. Ujung-ujungnya, target pendapatan daerah tidak tercapai.
SINGARAJA, NusaBali
Tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) siap dibahas dan dituntaskan oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Buleleng.
SINGARAJA, NusaBali
Badan Pembinaan Ideologi Pancasila RI mengapresiasi DPRD Buleleng yang telah menginisiasi Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.
SINGARAJA, NusaBali
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Buleleng mengajukan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) inisiatif Pendidikan Pancasila.
SINGARAJA, NusaBali - Fraksi Golkar DPRD Buleleng meminta Pemkab Buleleng tidak mengesampingkan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), dalam penyertaan modal.
SINGARAJA, NusaBali - Fraksi Partai NasDem DPRD Buleleng mengingatkan kembali janji Penjabat (Pj) Bupati Buleleng Ketut Lihadnyana untuk mewujudkan Mall Pelayanan Publik (MPP) dapat beroperasi pada 2023.
SINGARAJA, NusaBali
DPRD Buleleng mendesak eksekutif menambah penyertaan modal di PT Jaminan Kredit Daerah (Jamkrida) Bali.
SINGARAJA, NusaBali
Komisi II DPRD Buleleng menyambangi pengerjaan proyek rumah sakit swasta di kawasan Kelurahan Banyuning, Kecamatan/Kabupaten Buleleng Senin (12/12) kemarin.
SINGARAJA, NusaBali
Ketua DPRD Buleleng Gede Supriatna minta kepada masyarakat Buleleng, para atlet, Pembina olahraga, dan jajaran KONI Buleleng, tidak resah.
SINGARAJA, NusaBali
Kabar pemangkasan hibah KONI tahun 2023 oleh Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Buleleng dan Badan Anggaran (Banggar) DPRD Buleleng, mulai santer dibicarakan.
Sejauh ini anggaran yang dikelola oleh pemerintah desa berasal dari berbagai sumber. Di antaranya, 10 persen dari Dana Alokasi Umum (DAU) berbentuk Dana Desa (DD).
SINGARAJA, NusaBali
Badan Kehormatan (BK) DPRD Buleleng, Rabu (9/11) sempat merencanakan akan menggelar rapat khusus.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.