Tag: Mudik
Pengamat Transportasi: Sinergi dan Kolaborasi Jadi Kunci Utama Kesuksesan Penyelenggaraan Mudik 2024
GIANYAR, NusaBali - Jajaran Polres Gianyar melakukan langkah proaktif dengan menggelar patroli di area kompleks perumahan yang ditinggalkan penghuninya mudik lebaran.
DEKAT Balai Banjar Delodtangluk, Sukawati, Gianyar, tinggal perajin bingkai lukisan. Tempat tinggalnya rumah merangkap bengkel kerja. Batang-batang pigura berlonjor-lonjor berselonjor bertumpuk dan melintang sebelah menyebelah kamar tidur dengan kasur tipis. Lukisan-lukisan murah berhimpitan dengan lukisan mahal, berukuran kecil dan lebar.
NEGARA, NusaBali - Arus balik wisatawan domestik (wisdom) di Pelabuhan Gilimanuk terpantau semakin ramai pada H+2 Lebaran, Sabtu (13/4). Meski ramai, namun penyeberangan arus kendaraan roda empat menuju Jawa tersebut masih berjalan lancar. Mengantisipasi puncak arus balik wisatawan menuju Pulau Jawa dan arus balik pemudik dari Pulau Jawa pada, Sabtu kemarin ASDP Ketapang-Gilimanuk telah menambah jumlah kapal yang dioperasikan, yakni sebanyak 31 unit kapal dari sebelumnya 25 kapal.
DENPASAR, NusaBali - Memasuki masa libur Hari Raya Idul Fitri, Polsek Denpasar Barat (Polsek Denbar) mengambil langkah proaktif dengan meningkatkan kegiatan patroli untuk mengawasi wilayah-wilayah permukiman serta rumah-rumah yang ditinggalkan penghuninya dalam rangka mudik.
JAKARTA, NusaBali - Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengatakan arus mudik di Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) dan Pelabuhan Merak, Banten, menjadi lokasi yang paling menantang untuk ditanggulangi pada musim mudik Idul Fitri 1445 H/Lebaran 2024.
DENPASAR, NusaBali - Baru menduduki jabatan sebagai Kasat Reskrim Polresta Denpasar, Kompol Laorens Rajamangapul Heselo langsung tancap gas. Dia memerintahkan para jajarannya untuk menekan kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor), pencurian biasa (cusa), dan pencurian dengan pemberatan (Curat).
BANGLI, NusaBali - Wisatawan yang berkunjung dan memakai penyeberangan melalui Dermaga Kedisan, Kecamatan Kintamani, Bangli, diprediksi meningkat saat libur panjang Hari Raya Idul Fitri. Persiapan telah dilakukan oleh otoritas dermaga setempat.
Sementara untuk prediksi arus balik Lebaran tahun 2024 ini diperkirakan puncaknya terjadi saat weekend antara Sabtu (13/4) dan Minggu (14/4) mendatang
DENPASAR, NusaBali - Bank yang tergabung dalam Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) di antaranya BRI, BNI, dan Bank Mandiri di Bali membuka layanan terbatas selama cuti bersama dan libur Lebaran 2024.
Data perbandingan arus mudik H–7 hingga H–3 tahun 2023 dan 2024, di Pelabuhan Gilimanuk jumlah kapal yang beroperasi 154 kapal (2023) menjadi 162 kapal (2024), dengan jumlah penumpang dari 246.602 orang (2023) menjadi 273.570 orang (2024).
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)