Tag: SEA Games
JAKARTA, NusaBali - Indonesia menambah satu medali perak dan satu medali perunggu dalam pertandingan terakhir cabang cricket SEA Games 2023 Kamboja, di AZ Cricket Oval Phnom Phen, Senin (15/5).
PHNOM PENH, NusaBali - Pelatih Timnas U-22 Indonesia Indra Sjafri memastikan jika tim asuhannya tidak akan melepaskan peluang untuk merebut medali emas SEA Games 2023 Kamboja setelah memastikan diri berlaga di partai puncak pesta olahraga dua tahunan itu.
JAKARTA, NusaBali - Timnas Cricket Putra yang didominasi atlet Bali gagal meraih medali perunggu nomor T20 dan 50 over.
JAKARTA, NusaBali - Lifter kebangaan Indonesia, Eko Yuli Irawan sukses memecahkan rekor clean and jerk, sekaligus memastikan medali emas dari cabang olahraga angkat besi SEA Games 2023 Kamboja, di National Olympic, Sabtu (13/5).
Saya tetap bersyukur bisa melewati semua tahapan dengan baik, semoga saja kembali bisa meraih kemenangan dalam semifinal dan akhirnya tampil di final untuk merebut medali emas.
DENPASAR, NusaBali - Bek tengah Timnas Indonesia I Komang Teguh Trisnanda dkk diminta tampil lebih tenang dan tidak terprovokasi pemain Thailand, dalam laga final SEA Games XXXII/2023 Kamboja pada Selasa (16/5).
DENPASAR, NusaBali - Tiga pejudo Bali yang membela Timnas Indonesia hanya turun di nomor beregu campuran dalam SEA Games XXXII Kamboja dilangsungkan pada Selasa (16/5). Mereka tidak turun di nomor perorangan karena kelasnya tidak dipertandingkan oleh tuan rumah Kamboja.
Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengaku akan terus mendampingi Witan Sulaeman dkk hingga laga final. Erick ingin peluang yang sudah ada dapat dimaksimalkan untuk mewujudkan target medali emas.
JAKARTA, NusaBali - Tim bola basket putri mencetak sejarah lewat perolehan medali emas pertama secara sempurna. Mereka menyapu bersih semua laga dengan kemenangan di SEA Games XXXII/2023, di Morodok Techo National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, Minggu (14/5).
PHNOM PENH, NusaBali - Cabang olahraga perahu naga atau Traditional Boat Race (TBR) menyumbang medali emas Kontingen Indonesia di SEA Games XXXII/2023 Kamboja melalui nomor 250 meter 12 crew U24 putra di Prek Kampot, Kampot, Sabtu (13/5).
PHINOM PENH, NusaBali - Banyaknya kecurangan dan kualitas beberapa infrastruktur venue yang buruk menodai tengah gegap gempita SEA Games 2023. Bahkan perubahan di Kamboja hingga kemewahan opening ceremony pesta olahraga terbesar di Asia Tenggara ini tercoreng dua hal tersebut.
Ini kesempatan langka, saya harap dia cetak sejarah dengan meraih medali emas di ajang SEA Games Kamboja. Selama ini belum ada atlet bulutangkis asal Bali dapat kesempatan tampil di SEA Games, dan turun di nomor tunggal putri.
PHNOM PENH, NusaBali - Mental baja Priska Madelyn Nugroho mengantarkan ratu baru tenis Indonesia itu meraih medali emas nomor tunggal putri SEA Games 2023.
JAKARTA, NusaBali - Timnas Cricket Putri gagal mewujudkan impiannya meraih medali emas lagi di SEA Games 2023 Kamboja.
JAKARTA, NusaBali - Atlet taekwondo nasional asal Bali Ni Kadek Heni Prikasih dikalahkan atlet Thailand Julanan Khantikulanon, dalam final SEA Games 2023 di Chory Changvar Internasional Convention and Exibhition Center, Kamboja.
JAKARTA, NusaBali - Cabang olahraga (cabor) golf meraih satu medali perak dan satu perunggu dalam ajang SEA Games 2023, di Garden City Golf Club, Kamboja.
Gol pembuka Komang Trisnanda mengantarkan Indonesia ke Final SEA Games 2023 Kamboja.
SINGARAJA, NusaBali - Pebulutangkis andalan Bali, Komang Ayu Cahya Dewi bertekad menyumbangkan medali emas tunggal putri SEA Games XXXII/2023 Kamboja.
PHNOM PENH, NusaBali - Cabang olahraga renang Indonesia memenuhi target membawa pulang tiga medali emas dari total 39 keping emas yang diperebutkan dalam SEA Games XXXII/2023 Kamboja.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.