Tag: Isolasi Terpusat
Tiap hari RSUD Karangasem dapat suplai oksigen dari rekanan sebanyak 25 tabung.
BANGLI, NusaBali
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Bangli mengangkut sampah di tempat isolasi terpusat (isoter) Gedung Diklat RSJ Provinsi Bali di Bangli rata-rata dua meter kubik per hari.
NEGARA, NusaBali
Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Jembrana mencatat 482 kasus positif Covid-19 per Sabtu (21/8).
SEMARAPURA, NusaBali
Tim Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Klungkung, terus membujuk warga yang terpapar Covid-19 dengan status orang tanpa gejala atau gejala ringan (OTG-GR) untuk menjalani isolasi terpusat (isoter).
MANGUPURA, NusaBali
Proses pemindahan warga terkonfirmasi positif Covid-19 dari isolasi mandiri (isoman) ke tempat isolasi terpusat (isoter) terus dilakukan.
Dokumen yang diperiksa meliputi KTP yang dicocokkan dengan surat keterangan antigen dan sertifikat vaksin.
Alumni Akpol 1993 Batalyon Pesat Gatra membagikan 15.000 paket sembako di seluruh Indonesia, sebanyak 2.000 paket dibagikan di Bali.
MANGUPURA, NusaBali
Rencana memanfaatkan Hotel Infinity8 Bali sebagai tempat isolasi terpusat (isoter), khususnya warga di Kecamatan Kuta Selatan, batal dilakukan.
Tempat isoter yang disiapkan pemerintah akan terus ditambah. Hal itu karena makin banyak orang tanpa gejala atau gejala ringan yang mau menjalani isoter.
BANGLI, NusaBali
Kapolda Bali Irjen Pol Drs I Putu Jayan Danu Putra SH MSi tinjau pelaksanaan isolasi terpusat (Isoter) pasien Covid-19 kategori orang tanpa gejala dan gejala ringan (OTG-GR) di Kabupaten Bangli, Jumat (20/8) siang.
SINGARAJA, NusaBali
Sebulan pemberlakuan isolasi terpusat (isoter) di tiga tempat yang disiapkan, Satgas Penanganan Covid-19 Buleleng, mengklaim mulai berdampak pada penurunan kasus baru.
MANGUPURA, NusaBali
Pemerintah Kabupaten Badung menambah tempat isolasi terpusat (isoter). Pemkab pun telah menjajaki satu hotel yang terletak di Jalan Bypass Ngurah Rai, Jimbaran, Kecamatan Kuta Selatan.
TABANAN, NusaBali
Sebanyak 250 pasien Covid-19 kategori Orang Tanpa Gejala dan Gejala Ringan (OTG-GR) di Kabupaten Tabanan yang semula menjalani isolasi mandiri (Isoman) sudah dijemput dari rumahnya untuk dibawa ke tempat isolasi terpusat (Isoter).
Tim gabungan TNI–Polri selain mengawal penjemputan pasien isoman, juga memberikan bantuan sembako untuk keluarga yang ditinggalkan melaksanakan isoter.
Syarat agar tempat tersebut bisa dijadikan tempat Isoter, yakni harus memadai, seperti masing-masing kamar harus memiliki satu toilet.
GIANYAR, NusaBali.com - Polsek Payangan bersama Koramil 1616/07 Payangan melaksanakan penjemputan warga yang melaksanakan isolasi mandiri (isoman) di wilayah Kecamatan Payangan untuk selanjutnya melaksanakan isolasi terpusat (isoter) di Hotel Evitel Ubud.
GIANYAR, NusaBali.com - Dalam upaya memutus penyebaran mata rantai Covid-19 pemerintah telah mengeluarkan kebijakan untuk pasien yang terkonfirmasi Covid-19 tidak lagi menjalankan isolasi mandiri (isoman), melainkan menjalani isolasi terpusat (isoter) sesuai dengan tempat yang telah disediakan pemerintah daerah masing-masing.
SEMARAPURA, NusaBali
Pemkab Klungkung kini menyiapkan tempat isolasi terpusat (isoter) untuk pasien Covid-19 berstatus OTG-GR (orang tanpa gejala-gejala ringan).
MANGUPURA, NusaBali
Pemkab Badung melalui Satgas Penanganan Covid-19 melakukan langkah cepat dengan segera menambah tempat karantina/isoter bagi masyarakat yang terkonfirmasi Covid-19.
Tiga lokasi Isoter yang disiapkan Pemkab Gianyar masing-masing di Maxone Hotel kawasan Ubud, Balai Diklat BPK Pering kawasan Desa Pering, dan Vasini Hotel kawasan Tohpati
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)