Tag: PSSI
MALANG, NusaBali
Setelah ditolak di banyak tempat, Arema FC akhirnya resmi berkandang di ‘markas polisi’, tepatnya di Stadion Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK), yang ada di Jakarta Selatan, DKI Jakarta.
SEMARANG, NusaBali
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menggagas pelaksanaan turnamen antarsuporter sepakbola di seluruh Indonesia untuk menjalin persatuan serta mengantisipasi bentrokan.
MALANG, NusaBali
Manajemen Arema FC menyatakan akan mempertimbangkan langkah membubarkan skuad berjuluk tim Singo Edan itu, usai terjadinya kericuhan saat aksi unjuk rasa dan perusakan kantor tim tersebut.
MALANG, NusaBali
Aksi demonstrasi Aremania (sebutan suporter Arema FC) pada hari Minggu (29/1) berakhir ricuh.
JAKARTA, NusaBali
PT Liga Indonesia Baru (LIB) belum dapat memastikan kelanjutan Liga 2 2022/2023 yang bertautan dengan ketentuan degradasi di BRI Liga 1 2022/2023.
JAKARTA, NusaBali
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia Zainudin Amali resmi nyalon atau maju sebagai calon wakil ketua umum (Waketum) PSSI periode 2023-2027.
JAKARTA, NusaBali
Pertemuan antara Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI, Zainudin Amali dengan Sekjen PSSI, Yunus Nusi memunculkan sinyal kuat bahwa Liga 2 2022/2023 dapat dilanjutkan.
JAYAPURA, NusaBali
Manajemen Persipura Jayapura melayangkan surat somasi kepada PSSI sebagai wujud ketidakpercayaan klub berjuluk Mutiara Hitam tersebut terkait pemberhentian Liga 2 Indonesia secara sepihak oleh induk organisasi sepakbola tanah air tersebut.
JAKARTA, NusaBali
Meski Komite Pemilihan (KP) sudah mengumumkan pendaftar Komite Eksekutif (Exco) PSSI pada Senin (16/1), ternyata nama pemain Timnas era 2000-an Bambang ‘Bepe’ Pamungkas dan Ponaryo Astaman ‘terselip’ sebagai pendaftar bakal calon Wakil Ketua Umum PSSI 2023-2027.
MANGUPURA, NusaBali
Dihentikannya Liga 2 dan Liga 3 oleh Exco PSSI bukan hanya memberi kekecewaan pada tim yang berkompetisi.
JAKARTA, NusaBali
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan, pihaknya mengusulkan tanggal 1 Oktober ditetapkan sebagai hari libur bagi semua aktivitas sepak bola nasional termasuk, pertandingan maupun turnamen demi menghormati korban tragedi Stadion Kanjuruhan, Malang.
JAKARTA, NusaBali
Ketua Umum PSSI periode 2019-2023 Mochamad Iriawan memastikan dirinya tidak akan mencalonkan diri lagi untuk posisi yang sama pada periode 2023-2027.
MALANG, NusaBali
Manajemen Arema FC akan menggelar doa bersama, tahlil dan khataman Al-Quran untuk memperingati 100 hari peristiwa tragedi di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, pada 1 Oktober 2022.
MANILA, NusaBali - Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri mengatakan, sebanyak 34 Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI akan memiliki direktur teknik sendiri untuk membantu pengembangan sepak bola di Indonesia.
JAKARTA,NusaBali
Pemerintah Indonesia melalui Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menekankan empat sukses saat jadi tuan rumah Penyelenggaraan FIFA World Cup U-20, pada Mei-Juni 2023.
JAKARTA, NusaBali - Calon pemain naturalisasi Rafael Struick telah tiba di Indonesia dan Ketua Umum (Ketum) PSSI Mochamad Iriawan menyatakan bahwa dirinya akan memperlakukan pemain asal Belanda itu selayaknya anak sendiri.
GIANYAR, NusaBali
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora) Zainudin Amali mengunjungi pemusatan latihan (TC) Timnas sepakbola senior Indonesia, di Training Ground Bali United, Pantai Purnama, Gianyar, Sabtu (3/12).
JAKARTA, NusaBali
Setelah sehari sebelumnya melakukan rapat koordinasi (rakor) membahas lanjutan kompetisi di Auditorium Kemenpora, Jakarta, rakor membahas pemenuhan persyaratan penyelenggaraan kompetisi sepakbola Indonesia digelar di Markas Besar Kepolisian, Selasa (29/11).
JAKARTA, NusaBali
PSSI mengincar satu tempat di Komite Eksekutif (Exco) AFC sebagai perwakilan dari Federasi Sepakbola ASEAN (AFF).
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.