Tag: Disdikpora Bangli
BANGLI, NusaBali
Reuni agung alumni SMAN 1 Bangli digelar di Alun-alun Bangli, Sabtu (24/12) malam.
Karena program ini sudah berhenti sejak tahun 2020, kami pun tidak mengusulkan lagi. (Kepala Disdikpora Bangli I Komang Pariarta).
BANGLI, NusaBali
SMKN 1 Bangli menggelar puncak peringatan HUT Hari Guru Nasional (HGN), Jumat (25/11). Sejumlah kegiatan digelar, salah satunya pemilihan guru favorit.
Kekurangan guru terbanyak di Bangli untuk jenjang pendidikan SD, yakni guru kelas 278 orang.
BANGLI, NusaBali
Asian Science & Mathematics Olympiad for Primary and Secondary Schools (Olimpiade Sains dan Matematika tingkat SD dan SMP di kawasan Asia atau ASMOPSS) digelar kembali di Indonesia.
Olimpiade Matematika dan Sains ini diselenggarakan oleh Surya Institute bekerjasama dengan Pemkab Bangli.
BANGLI, NusaBali
Banjar Tanggahan Peken, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Bangli, memiliki atlet potensial pada cabang olahraga (cabor) Sepak Takraw.
BANGLI, NusaBali
Gaji bagi Guru Tidak Tetap (GTT) di bawah Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Bangli selama tiga bulan nunggak alias belum air.
BANGLI, NusaBali
Bangunan Kantor Unit Pelaksanaan Teknis (UPT) Dinas Pendidikan dan Olah Raga (Disdikpora) Kecamatan Bangli rusak hingga kondisinya memprihatinkan.
Lahan dengan sertifikat atas nama Pemkab Bangli sebanyak 77 sekolah.
BANGLI, NusaBali
SMPN 2 Bangli menggelar kegiatan belajar mengajar dengan sistem double shift. Kasek SMPN 2 Bangli, I Wayan Agus Suardana mengatakan, tahun ini sebanyak 12 ruang kelas direhab sehingga memberlakukan pembelajaran double shift.
BANGLI, NusaBali
Gedung SDN 4 Kubu di Banjar/Kelurahan Kubu, Kecamatan Bangli dialihfungsikan untuk gedung perkantoran. Eks gedung SD Internasional yang semula untuk SDN 4 Kubu ini dimanfaatkan sebagai kantor BPBD.
BANGLI, NusaBali
Pengumuman pendaftaran penerimaan peserta didik baru (PPDB) tingkat SMP jalur zonasi, Senin (4/7).
BANGLI, NusaBali
SLB Negeri 1 Bangli pada tahun ajaran 2022/2023 kekurangan kelas. Tersedia 20 ruang kelas dari kebutuhan 40 ruang kelas.
BANGLI, NusaBali
Pendaftaran penerimaan peserta didik baru (PPDB) SMA/SMK tahun pelajaran 2022/2023 dibuka Rabu (22/6).
BANGLI, NusaBali
SMPN 3 Bangli memulai penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahun ajaran 2022/2023. Pengalaman PPDB tahun ajaran 2021/2022 minim yang mendaftar dari jalur perpindahan orang tua.
Jumlah siswa kelas IX di Kabupaten Bangli sebanyak 3.641 siswa, lulus sebanyak 3.638 siswa.
Mereka tidak lulus karena mengundurkan diri dengan alasan kawin.
BANGLI, NusaBali
SMKN 4 Bangli mengajukan rencana daya tampung sebanyak 241 siswa pada penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahun ajaran 2022/2023. PPDB dimulai pada Rabu (22/6) mendatang.
BANGLI, NusaBali
SMPN 1 Bangli menggelar parade budaya nusantara serangkaian Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Jumat (13/5).
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)