Tag: FSBJ
Piodalan dan perayaan hari-hari raya serta peristiwa-peristiwa adat yang sangat meriah memberi rasa gembira bersama-sama. Karena itu, piodalan dan perayaan hari raya selalu ditunggu. Hal ini juga sejalan dengan pengertian festival.
Gubernur Koster meminta penyelenggaraan FSBJ terus ditingkatkan kualitasnya dari sisi materi acara dan tata kelola, agar FSBJ menjadi festival bertaraf internasional.
DENPASAR, NusaBali - Selebrasi Bahari Festival Seni Bali Jani (FSBJ) V tahun 2023 di Kalangan Ayodya, Taman Budaya Bali (Art Center), Jumat (28/7) sore, tampil relatif beda.
DENPASAR, NusaBali - Berawal dari keprihatinan akan kondisi media massa dan jurnalistik di Bali hari ini, Kelompok Wartawan Budaya Bali menggelar diskusi tentang berita kisah (feature) dengan topik 'Reportase Jurnalisme Kultural, Berita Kisah: Antara Ada dan Tiada' yang diselenggarakan di Beranda Pustaka Gedung Perpustakaan Widya Kusuma, Taman Budaya Provinsi Bali, Jumat (28/7) sore.
DENPASAR, NusaBali - Jika selama ini wartawan hanya meliput berbagai pergelaran dan sarasehan dalam ajang Festival Seni Bali Jani (FSBJ), kali ini para pemburu berita juga diberi kesempatan untuk turut unjuk kebolehan mengisi pergelaran.
DENPASAR, NusaBali.com - Pesta Kesenian Bali (PKB) XLV Tahun 2023 yang mengangkat tema Segara Kerthi: Prabhaneka Sandhi (Samudera Cipta Peradaban) bakal dibuka pada Minggu (18/6/2023) mendatang.
DENPASAR, NusaBali
Festival Seni Bali Jani (FSBJ) III Tahun 2021 dengan tema ‘Jenggala Sutra: Susastra Wana Kerthi’, resmi ditutup Gubernur Bali Wayan Koster, Sabtu (6/11) petang.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)