Tag: TV Digital
SINGARAJA, NusaBali - Kabupaten Buleleng masih menunggu bantuan set top box (STB) dari Pemerintah Pusat. Alat untuk dapat menonton siaran TV digital ini dinantikan sedikitnya oleh 22.000 keluarga masyarakat kurang mampu di Buleleng sebagaimana diusulkan untuk menerima bantuan STB oleh Pemerintah Daerah.
SINGARAJA, NusaBali
Rencana Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) untuk mengalihkan siaran televisi analog ke televisi digital per 2 November 2022, belum dapat diterapkan di seluruh Indonesia.
TABANAN, NusaBali
Sebanyak 15.102 Kepala Keluarga (KK) di Tabanan bakal mendapat bantuan Set Top Box (STB).
SINGARAJA, NusaBali
Rencana pemerintah mengalihkan siaran TV analog ke digital tinggal sebulan lagi.
DENPASAR, NusaBali
Lembaga Penyiaran Publik (LPP) TVRI genap berusia 60 tahun pada 24 Agustus 2022.
SINGARAJA, NusaBali
Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Bali melakukan pengecekan kesiapan Buleleng beralih ke siaran TV digital.
Untuk saat ini baru tiga provinsi yang benar-benar hanya menerapkan siaran digital tanpa siaran analog lagi, yakni Provinsi Riau, Nusa Tenggara Timur, dan Papua Barat.
SINGARAJA, NusaBali
Dinas Komunikasi Informatika Persandian dan Statistik (Kominfosanti) Buleleng sejak sebulan terakhir gencar mengecek peralihan siaran TV digital di wilayah Buleleng.
DENPASAR,NusaBali
Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati alias Cok Ace berharap program migrasi TV analog ke digital tak sekadar peralihan teknologi.
SINGARAJA, NusaBali
Belum tuntas kendala akses siaran televisi di wilayah Buleleng, peralihan siaran TV analog ke digital sudah diberlakukan tahun ini.
DENPASAR, NusaBali.com – Guna mendukung migrasi siaran analog ke digital Analog Switch Off (ASO) tahap I yang akan dilaksanakan pada 30 April 2022, ANTV mengalokasikan 10.007 set top box (STB) bagi masyarakat Bali.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)