Tag: Inflasi
DENPASAR, NusaBali - Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Denpasar, melakukan inspeksi mendadak (sidak) menyasar Pasar Kereneng dan Pasar Badung, untuk memastikan stabilitas harga menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
SINGARAJA, NusaBali - Pada penghujung tahun 2023, Pemkab Buleleng menyiapkan anggaran Rp 100 juta untuk subsidi transportasi pengendalian inflasi. Anggaran ini akan diambilkan dari alokasi Belanja Tidak Terduga (BTT) tahun 2023. Kebijakan ini dilakukan karena inflasi di Buleleng masuk dalam daftar 5 besar tertinggi nasional.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar menggelar High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) di Kantor Walikota Denpasar, Kamis (30/11). Rapat yang dipimpin langsung Wakil Walikota Denpasar, I Kadek Agus Arya Wibawa ini dilaksanakan guna menjaga stabilitas inflasi menjelang Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2024.
Rencananya subsidi transportasi ini akan digunakan untuk biaya pengangkutan logistik sejumlah bahan pokok pemicu inflasi yang akan dipasok dari luar daerah.
SINGARAJA, NusaBali - Pemkab Buleleng mengevaluasi inflasi bulan Oktober 2023 yang tinggi. Inflasi 2,96 persen salah satunya dipicu oleh kenaikan harga sembako, seperti cabai rawit, beras, daging ayam, dan gula pasir.
DENPASAR. NusaBali - Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPwBI) Provinsi Bali menyampaikan pada November 2023 risiko inflasi yang perlu diwaspadai di antaranya berasal dari kenaikan harga cabai yang disebabkan oleh penyesuaian dengan pola panennya.
Kepala Daerah diminta gunakan anggaran belanja tak terduga untuk jaga inflasi
BI : waspadai risiko kenaikan harga BBM non subsidi yang mendorong tekanan inflasi
SINGARAJA, NusaBali - Pembangunan ‘Gerai Inflasi’ di Pasar Anyar Singaraja menimbulkan pro dan kontra. Pedagang yang terdampak keberatan karena khawatir sepi pembeli. Namun, pemerintah daerah bersikukuh untuk tetap membangun Gerai Inflasi tersebut.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar kembali melaksanakan Penyaluran Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahap kedua dari Badan Pangan Nasional.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar rutin menggelar bazar pangan untuk menekan laju inflasi, sekaligus menyediakan kebutuhan pokok dengan harga lebih murah.
DENPASAR, NusaBali - Kinerja penjualan eceran di Provinsi Bali pada Agustus 2023 diprakirakan meningkat dibandingkan periode sebelumnya.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar terus berkoordinasi dengan pemerintah pusat untuk pengendalian inflasi. Hal itu dilakukan lantaran harga beras saat ini kian meningkat dan diprediksi akan terjadi hingga akhir 2023.
Pemerintah didesak pertimbangkan inflasi, pertumbuhan ekonomi dan survei KHL
DENPASAR, NusaBali - Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Denpasar mencatat inflasi setinggi 0,21 persen pada Agustus 2023. Angka ini lebih rendah jika dibandingkan bulan sebelumnya (Juli) yang mencapai 0,36 persen.
JAKARTA, NusaBali - Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati mengungkap, ada hal yang perlu diantisipasi dalam penyaluran LPG 3 kg. Dia menyebut yang perlu diantisipasi ialah penyelewengan dalam bentuk penimbunan pasokan sehingga harganya melesat.
MANGUPURA, NusaBali - Harga daging babi jelang Hari Raya Galungan di sejumlah pasar tradisional di Kabupaten Badung merangkak naik.
MANGUPURA, NusaBali.com - Sejumlah harga kebutuhan pokok diklaim masih stabil di Kabupaten Badung menjelang Hari Raya Galungan. Namun, harga telur terpantau masih tinggi.
MANGUPURA, NusaBali - Jelang Hari Raya Galungan, Pemkab Badung melalui Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan (Diskopukmp) bersama Dinas Pertanian dan Pangan (Disperpa) menggelar pasar murah.
Topik Pilihan
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
-
-
Jembrana 21 Nov 2024 Tertimpa Pohon, Pagar Jembatan Rusak
-
-
Badung 20 Nov 2024 Parkir Sembarangan, Polisi Tindak Sopir Truk
-
Buleleng 20 Nov 2024 Pencairan Bansos Ditunda Jelang Pilkada
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)