Tag: Mutasi
Versi Ketut Teneng, jika temuan soal dua pejabat Eselon II di Denpasar tak ditindak-lanjuti, nanti masuk kategori pembiaran terjadi pelanggaran.
Gebrakan penjabat Walikota Denpasar, AA Gede Geriya, tidak berhenti sebatas memberhentikan dengan hormat dua pejabat Eselon II (selevel kepala dinas) yang pengangkatan sebelumnya dianggap ‘bermasalah’, karena tanpa melalui persetujuan Gubernur Bali.
Baru tiga bulan menjabat sebagai Walikota Denpasar, AA Gede Geriya kerap membuat kalangan DPRD Kota Denpasar pakrimik (ngedumel).
Ribut–ribut mutasi pejabat Eselon II di Pemkot Denpasar yang berakibat Penjabat Walikota Denpasar Anak Agung Gede Geriya ‘diadili’, membuat Golkar terusik.
Mutasi dua pejabat Eselon II yang dilakukan Penjabat Walikota Denpasar, AA Gede Geriya, berbuntut masalah.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.