Tag: UMKM
JAKARTA, NusaBali - Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki mendorong kampus untuk membuat program entrepreneur hub guna mendorong pengembangan pelaku UMKM dan juga wirausaha di Tanah Air.
MANGUPURA, NusaBali - Usai sukses menyelenggarakan Mandiri Mandalika Festival of Speed (MFoS) putaran pertama pada Agustus lalu, ajang balap yang memadukan berbagai jenis adrenalin itu kembali digelar di Pertamina Mandalika International Circuit, pada 11–13 Oktober 2024.
Tingginya penyaluran kredit perbankan kepada UMKM menunjukkan perbankan terus mendukung UMKM menjalankan peran vitalnya dalam menciptakan lapangan kerja.
AMLAPURA, NusaBali - Pemkab Karangasem meluncurkan aplikasi Pekenan (pemasaran Karangasem era baru prakerti nadi). Platform digital berbasis e-market place ini untuk mewadahi para pelaku UMKM Karangasem. Namun, aplikasi ini baru dimanfaatkan 470 pedagang UMKM dari 1.790 UMKM produk di wilayah ini.
AMLAPURA, NusaBali - 75 pelaku UMKM (usah mikro kecil menengah) mengikuti pelatihan branding dan pemasaran digital. Mereka sudah punya produk yang membutuhkan pemasaran secara digital.
Untuk dapat memanfaatkan kemudahan kredit dan keringan bunga ini, salah satu syaratnya pelaku UMKM pemula dan menjadi binaan DiskopUKMP Badung.
JAKARTA, NusaBali - Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri (Dirjen PDN) Kementerian Perdagangan (Kemendag) Moga Simatupang berharap momentum Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) dan hari raya Natal dan Tahun Baru (Nataru) dapat membuat daya beli masyarakat normal kembali.
AMLAPURA, NusaBali - Penataan Objek Wisata Putung di Banjar Putung, Desa Duda Timur, Kecamatan Selat, Karangasem, baru mencapai 61 persen. Sesuai rencana, penataan ini berupa pembangunan stage atau tempat pertunjukkan terbuka dan 20 kios untuk UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah). Total biaya Rp 4,122 miliar.
MANGUPURA, NusaBali.com - Setiap Umanis Kuningan, ada pemandangan rutin yang terlihat di jaba sisi Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun, Kecamatan Mengwi. Setiap enam bulan sekali, akan ada Pasar Rakyat atau pasar dadakan di areal tersebut, seperti yang terlihat pada Minggu (6/10). Berbagai dagangan dari para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dijajakan dalam pasar dadakan tersebut.
JAKARTA, NusaBali - Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) memastikan aplikasi TEMU tidak masuk ke Indonesia karena menjadi ancaman yang membahayakan bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dalam negeri.
JAKARTA,NusaBali - Kinerja intermediasi perbankan tumbuh positif dengan profil risiko yang terjaga di tengah outlook kinerja perekonomian global yang menurun.
JAKARTA, NusaBali - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mewanti-wanti para pengusaha skincare lokal yang overclaim atau mengklaim khasiat produk terlalu berlebihan. Bisa-bisa, izin edar produknya dicabut.
BI berkomit dukung pengembangan UMKM melalui sektor wastra dan fesyen
Perajin merapikan barang kerajinan untuk dijual dalam pameran UMKM Cerita Nusantara 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (27/9).
Penyaluran kredit Rp 109,16 triliun per Juli 2024 tumbuh 7,66 persen, jika dibandingkan Juli 2023 yang mencapai Rp 101,39 triliun.
SINGARAJA, NusaBali - Pengusaha dodol di Buleleng sedang kebanjiran order untuk hari raya Galungan dan Kuningan.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.