Tag: Shayne Pattynama
SEOUL, NusaBali - Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong (STY) menjanjikan perlawanan maksimal saat menjamu Timnas Jepang dan Arab Saudi dalam lanjutan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Shayne Pattynama berharap hasil negatif Indonesia saat kalah 0-2 dari Irak pada laga sebelumnya tak menyurutkan semangat skuad Garuda mewujudkan misi bersama di ajang ini.
Sangat disayangkan kebobolan karena kesalahan sendiri. Perjalanan tim masih jauh untuk berkembang. STY akan berusaha lebih keras untuk memenangkan laga selanjutnya melawan Filipina.
JAKARTA, NusaBali - Shayne Pattynama sudah di Indonesia menjelang laga FIFA Matchday awal Juni 2024. Sebelum gabung Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shayne menjalani liburan dulu bersama sang kekasih, Mina, di Bali.
JAKARTA, NusaBali - Dua bek Indonesia, Elkan Baggott (21 tahun) dan Shayne Pattynama (25 tahun) resmi berganti klub pada penghujung jendela transfer tengah musim 2023/2024. Ya, Baggott resmi dipinjamkan klubnya, Ipswich Town ke Bristol Rovers. Sedangkan Pattynama resmi diperkenalkan sebagai pemain baru KAS Eupen, di Liga Kasta Atas Belgia.
JAKARTA, NusaBali - Pemain Timnas Senior Indonesia Shayne Pattynama ingin tim Merah Putih tidak hanya sekedar menjadi peserta Piala Asia 2023 pada 12 Januari sampai 10 Februari. Ya, Shayne ingin Indonesia mampu bersaing dengan negara-negara lainnya di kompetisi tingat Asia itu.
Jakarta, NusaBali - Maka persiapan yang terpenting dari pemain sendiri, dari hati pemain. Saya minta tolong para pemain, jangan ada yang gelisah, jangan ada yang tegang.
JAKARTA, NusaBali - Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong memanggil 26 pemain untuk menghadapi dua laga FIFA Matchday Juni 2023. Yakni, melawan Palestina di Surabaya dan Argentina di Jakarta.
JAKARTA, NusaBali
Komisi X DPR RI menyetujui untuk merekomendasi kewarganegaraan kepada calon pemain naturalisasi Shayne Elian Jay Pattynama, 24.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.