Tag: Pilkada Buleleng
Dalam sidang itu, Panwas akan menghadirkan tim advokasi dari paket Surya sebagai pelapor, KPU Buleleng sebagai terlapor, serta para saksi.
Kalangan kader Demokrat bikin manuver pasca terpentalnya pasangan calon Independen, Dewa Nyoman Sukrawan-I Gede Dharma Wijaya (Paket Surya), yang mereka dukung, dari pencalonan ke Pilkada Buleleng 2017.
Incumbent PAS-Sutji keberatan atas penundaan tahapan Pilkada Buleleng 2017, karena sudah telanjur ambil cuti
Catatan kubu Paket Surya ada 27.000 lebih pendukung yang tidak terverifikasi, termasuk 14 desa yang nol dukungannya.
Belum jadwalkan perpanjangan pendaftaran calon, hari ini KPU Buleleng tetapkan pasangan PAS-Sutji
Kandasnya calon independen, Dewa Nyoman Sukrawan – I Gede Dharmawijaya (Paket Surya) di verifikasi Pilkada Buleleng membuat sesepuh Golkar minta Partai Beringin melepas Pilkada Buleleng dan fokus ke Pilkada 2018 saja.
Poin keberatan Paket Surya, antara lain, terjadinya intervensi selama verifikasi factual oleh oknum Kaling, Perbekel/Lurah, anggota DPRD
Versi Made Sumiati, pihaknya hanya ingin KPU Buleleng tetap tegakkan aturan sesuai perundang-undangan yang berlaku
Golkar-Demokrat belum memutuskan untuk ajukan pasangan calon alternatif ke KPU, jika pasangan calon Independen yang mereka dukung yakni Dewa Nyoman Sukrawan-Gede Dharma Wijaya (Paket Surya) terpental dari Pilkada Buleleng 2017 karena KTP dukungan tak memenuhi persyaratan.
Versi Made Sukerana, dukungan Paket Surya di kelurahan Banjar Jawa dan desa Gerokgak sama sekali tidak terverifikasi
Sejumlah figur terutama dari parpol enggan maju karena harus berhadapan dengan pasangan incumbent yang sangat kuat.
KPU tegaskan kepastian lolos tidaknya Paket Surya ke Pilkada Buleleng 2017 baru ditentukan 21 Oktober
DPD PDIP Bali turunkan tim advokasi ke Buleleng untuk kawal pencalonan pasangan incumbent Putu Agus Suradnyana-Nyoman Sutjidra (PAS-Sutji) menuju Pilkada 2017.
Pengajuan pasangan calon oleh parpol masih dibuka KPU, jika terdapat calon tunggal pada daerah yang menggelar Pilkada.
Bocoran hingga pukul 19.00 Wita semalam, jumlah warga yang menyatakan mendukung dalam verifikasi faktual tahap II paket Surya tercatat 18.520.
Setelah izin cuti diteken Gubernur, cabup incumbent Putu Agus Suradnyana langsung boyongan dari rumah dinas. Boyongan dilakukan pada Purnama Kapat, Sabtu kemarin.
Ditemukan sejumlah kejanggalan dalam dua hari pertama, 12-13 Oktober 2016, verifikasi factual KTP dukungan pasangan calon Independen Dewa Nyoman Sukrawan-I Gede Dharma Wijaya (Paket Surya) untuk Pilkada Buleleng 2017.
Sejak Gerindra menyatakan diri mendukung PAS-Sutji di Pilkada Buleleng 2017, seluruh kekuatannya di DPRD Buleleng juga ternyata ikut.
Peluang pasangan Dewa Nyoman Sukrawan-I Gede Dharma Wijaya (Paket Surya) untuk lolos ke Pilkada Buleleng 2017 melalui jalur Independen, masih fifty-fifty (50:50).
Mereka yang melanggar dan membuat keributan saat pilkada akan diproses sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP).
Topik Pilihan
-
Badung 28 Nov 2024 Anggota KPPS Pakai Kostum Mahabharata di TPS
-
-
Badung 28 Nov 2024 Proyek Akomodasi Wisata Dikeluhkan Warga
-
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
-
Badung 27 Nov 2024 Bupati: Audit Wajib untuk Semua LPD
-
Badung 27 Nov 2024 Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan
-
Denpasar 26 Nov 2024 Distribusi Logistik Pilkada Dikawal Polisi
-
Berita Foto
Pilkada Serentak 2024 di Denpasar
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)