Tag: Pilkada Buleleng
Golkar dan Demokrat ternyata tidak solid mendukung Dewa Nyoman Sukrawan-I Gede Dharma Wijaya (Paket Surya), pasangan calon jalur Independen di Pilkada Buleleng 2017.
“Saya memang benar dipanggil tetapi Ibu Mega hanya menyarankan saya, saya garis bawahi di sini saya sangat mencintai Ketua Umum saya” (Dewa Nyoman Sukrawan)
Sebelum menuju Kantor KPU Buleleng siang, Paket Surya akan sembahyang dulu di Pura Jagatnatha Singaraja
Koalisi Bali Mandara (KBM) yang beranggotakan Golkar-Demokrat dipastikan akan mengekor ke pasangan jalur Independen, Dewa Nyoman Sukrawan-I Gede Dharma Wijaya (Paket Surya).
Sama dengan Pilkada di DKI Jakarta, Partai Demokrat akan ada keputusan saat last minute jelang penutupan pendaftaran calon di KPU hari ini.
Kader Golkar dan Demokrat diperintahkan galang KTP dukungan untuk amankan pencalonan Paket Surya
Parpol pengusung dan pendukung kemarin juga deklarasikan PAS-Sutji, mereka sepakat all out untuk menang di coblosan 15 Februari 2017 nanti.
Koalisi Bali Mandara (KBM) yang beranggotakan Golkar-Demokrat dalam situasi ‘kritis’ menghadapi Pilkada Buleleng 2017.
Jumlah personil yang dilibatkan dalam pengamanan masa pendaftaran sebanyak 662 personil gabungan Polri, TNI dan pasukan Raider.
Pasangan incumbent dari PDIP, Putu Agus Suradnyana-Nyoman Sutjidra (PAS Sutji, terpaksa harus membuat surat pernyataan siap cuti di luar tanggungan negara, demi maju ke Pilkada Buleleng 2017.
Paket Surya pilih daftarkan pencalonan ke KPU Buleleng di hari terakhir, 23 September 2016
Gus Sukarta menegaskan dalam setiap Pilkada tidak harus KBM namanya, namun menyesuaikan dengan dinamika politik di masing-masing daerah.
Alat peraga berupa baliho untuk seluruh kabupaten tiap pasangan calon diberikan jatah lima pasang baliho yang zonanya sudah ditentukan.
Koalisi Bali Mandara (KBM) akhirnya memastikan mengusung paket calon di Pilkada Buleleng 2017 mendatang.
DPD II Golkar Buleleng terkesan panik, setelah strategi pasang ‘dua kaki’ antara usung paket calon sendiri atau dukung pasangan jalur Independen ke Pilkada Buleleng 2017 dibuyarkan KPU.
Demokrat dikabarkan cenderung dukung Paket Surya, sementara Golkar lebih memilih usung Rochineng-Ariadi di Buleleng
Pilkada Buleleng 2017 berpeluang menciptakan pertarungan calon tunggal.
Koster menegaskan pihaknya segera mengusulkan kepada DPP PDIP agar Dewa Sukrawan segera diberikan sanksi.
Partai NasDem pastikan berkoalisi dengan PDIP. Rekomendasi DPP NasDem yang ditandatangani ketua umum akan diserahkan jelang pendaftaran calon.
DPC PDIP Buleleng langsung tancap gas pasca turunnya rekomendasi pasangan calon incumbent Putu Agus Suradnyana-Nyoman Sutjidra (Paket PAS-Sutji) dari DPP PDIP untuk maju tarung ke Pilkada Buleleng 2017.
Topik Pilihan
-
Badung 28 Nov 2024 Anggota KPPS Pakai Kostum Mahabharata di TPS
-
-
Badung 28 Nov 2024 Proyek Akomodasi Wisata Dikeluhkan Warga
-
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
-
Badung 27 Nov 2024 Bupati: Audit Wajib untuk Semua LPD
-
Badung 27 Nov 2024 Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan
-
Denpasar 26 Nov 2024 Distribusi Logistik Pilkada Dikawal Polisi
-
Berita Foto
Pilkada Serentak 2024 di Denpasar
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)