Tag: Refleksi Akhir Tahun
DENPASAR, NusaBali - Pengadilan Negeri (PN) Denpasar menggelar refleksi kinerja tahun 2024 pada Kamis (9/1) pagi di ruang sidang Cakra.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum DPP Ormas Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR) Adies Kadir mengatakan bahwa pihaknya mengundang Presiden dan Wakil Presiden RI Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pada HUT Ke-65 MKGR.
DENPASAR, NusaBali - Kota Denpasar di bawah kepemimpinan Walikota I Gusti Ngurah Jaya Negara dan Wakil Walikota I Kadek Agus Arya Wibawa terus bergerak mewujudkan Kota Kreatif Berbasis Budaya Menuju Denpasar Makmur, Aman, Jujur dan Unggul (MAJU).
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya menggelar acara Refleksi Akhir Tahun 2024 yang dirangkai dengan coffee morning di Gedung Kertha Sabha, areal Kediaman Resmi Gubernur Bali Jayasabha, Denpasar, Jumat (27/12).
DENPASAR, NusaBali - Universitas Udayana (Unud) menggelar kegiatan Refleksi Akhir Tahun 2022 dan Menyambut Tahun Baru 2023 di Gedung Auditorium Widya Sabha Kampus Jimbaran, Jumat (30/12).
DENPASAR, NusaBali - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bali menyelenggarakan Diskusi Akhir Tahun 2022 bertema ‘Pers di Era Digital, Siapa Takut?’ bertempat di Gedung PWI Bali, Jalan Gatot Subroto, Denpasar, Jumat (30/12).
MANGUPURA, NusaBali - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Badung cukup banyak menyelesaikan pembahasan rancangan peraturan daerah (ranperda) sepanjang 2022. Dari 18 ranperda yang selesai dibahas, 15 di antaranya sudah ditetapkan menjadi peraturan daerah (perda).
Lihadnyana meminta dukungan dan kolaborasi dari seluruh perbekel dan kelian desa adat, Forkopimda, seluruh pegawai Pemkab dan masyarakat Buleleng.
GIANYAR, NusaBali
Polres Gianyar selama tahun 2022 cukup sibuk dibandingkan tahun 2021. Penyebabnya terjadi peningkatan kasus cukup pesat.
Topik Pilihan
-
Karangasem 13 Jan 2025 PAD Karangasem Surplus Rp 16 Miliar
-
-
Badung 11 Jan 2025 Diduga Jadi Pemandu Wisata, WNA Diamankan
-
-
-
Karangasem 11 Jan 2025 Akses Warga 7 Banjar Terganggu
-
Bangli 10 Jan 2025 Diusulkan, Jalan Poros Bangli - Bypass Mantra
-
Jembrana 10 Jan 2025 180 Polisi Amankan Penetapan Cabup-Cawabup
-
Berita Foto
Iringan Ritual di Catus Pata Bangli
Target Ekspor Nasional pada 2025
Bertani Mujur dari Umbi Kencur
Kunjungan Wisatawan 2024 di Danu Beratan
Nusa Ning Nusa
Bali Kini Baik atau Buruk?
AWAL menjabat Gubernur Bali (1978-1988), Ida Bagus Mantra menghadapi tantangan pandangan dunia luar bahwa pariwisata merusak akhlak manusia Bali.