Tag: Kaki Palsu
Sejumlah penyandang disabilitas dari berbagai wilayah di Kota Denpasar mendapatkan bantuan anggota tubuh buatan secara gratis, seperti kaki palsu, lengan atau tangan palsu dan ankle foot orthosis (AFO) dari Yayasan Sosial Moral Sejati Surya Gemilang Ming Ya Shan Ge Jakarta, di Balai Pertemuan Bhumiku, Jalan Gunung Soputan, Denpasar, Selasa (27/6).
Pusat Pemberdayaan Disabilitas (Puspadi) Bali merupakan sebuah lembaga sosial masyarakat (LSM) yang telah didirikan sejak tahun 1999. Sesuai namanya, Puspadi Bali membantu orang-orang yang memiliki disabilitas fisik untuk mengakses layanan rehabilitasi sehingga mereka dapat berperan sebagai warga negara yang produktif.
DENPASAR, NusaBali.com
Ni Luh Putu Diantini,16, kelas IX IPA, SMAN 1 Blahbatuh (Blasman), di Desa/Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, kini sedang menjalani perawatan di RSUP Sanglah. Parawatan itu atas penyakit kanker tulang pada kaki kirinya sejak beberapa tahun lalu.
Ni Luh Diantini, 16, asal Banjar Getas Kangin, Desa Buruan, Blahbatuh, Gianyar, yang menderita kanker tulang ikhlas jika kaki kirinya harus diamputasi.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)