Tag: Malaysia Masters 2023
JAKARTA, NusaBali - Ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menyebut kritik dari penggemar yang mereka terima beberapa waktu terakhir sebagai masukan positif untuk mengembalikan performa terbaik mereka.
JAKARTA, NusaBali - Ganda putra Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon tampil mengecewakan pada babak 16 besar Singapore Open.
JAKARTA, NusaBali - Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI Rionny Mainaky menyebutkan, performa Skuad Merah Putih dalam turnamen Malaysia Masters 2023 belum baik, namun memperoleh hasil yang cukup memuaskan.
JAKARTA, NusaBali - Gregoria Mariska Tunjung gagal mencetak rekor untuk menjuarai turnamen BWF Super 500 perdananya dalam ajang Malaysia Masters 2023. Jorji, panggilan akrab Gregoria Mariska dikalahkan pemain Jepang Akane Yamaguchi 17-21 7-21 pad babak final di Kuala Lumpur, Minggu (28/5).
JAKARTA, NusaBali - Pebulu tangkis tunggal putri Gregoria ‘Jorji’ Mariska Tunjung mengaku semakin termotivasi mengejar prestasi yang lebih tinggi pada berbagai ajang bulu tangkis. Hal itu diungkapkan setelah mengalahkan Pusarla V Sindhu, yang membawanya ke final Malaysia Masters 2023 di Kuala Lumpur.
Hasil itu mengulangi keberhasilan Gregoria saat mengalahkan Sindhu dalam babak final Spain Masters, April lalu, yang mengantarkannya pada gelar perdana BWF World Tour.
JAKARTA, NusaBali - Tunggal putri Indonesia Gregoria ‘Jorji’ Mariska Tunjung menyusul Christian Adinata ke semifinal turnamen bulutangkis Super 500 Malaysia Masters 2023.
KUALALUMPUR, NusaBali - Tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung sukses mengatasi tekanan pada babak kedua Malaysia Masters 2023. Gregoria pun mengatakan dirinya bermain pantang menyerah saat menghadapi tekanan pemain Korea Selatan (Korsel) Sim Yu Jin, dalam laga di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Kamis (25/5).
Setelah tertinggal pada gim pertama, Jonatan mengubah strategi permainan pada gim kedua dan ketiga dengan lebih sabar. Apalagi shuttle kok yang digunakan cenderung berat sehingga tidak nyaman.
JAKARTA, NusaBali - Medali emas SEA Games membuat pebulutangkis tunggal putra Christian Adinata termotivasi tampil maksimal dalam Malaysia Masters 2023 pada 23-28 Mei.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)