Tag: Piala Eropa 2024
BERLIN, NusaBali - Penjaga gawang Diogo Costa menjadi pahlawan Portugal yang mengantarkan Selecao ke perempat final Euro 2024 dengan menyingkirkan Slovenia dalam drama adu penalti setelah kedua tim imbang 0-0 selama 120 menit pada pertandingan 16 besar Euro 2024 di Stadion Deutsche Bank Park, Frankfurt, Selasa (2/7) dinihari.
BERLIN, NusaBali - Sempat tertinggal di babak pertama, tim nasional sepak bola Spanyol mencukur habis Georgia dengan skor 4-1 dalam pertandingan babak 16 besar Piala Eropa 2024 di Stadion Cologne, Jerman, Senin (2/7) dini hari.
DORTMUND, NusaBali - Diwarnai hujan deras dan badai petir, Jerman menyingkirkan Denmark untuk melaju ke perempatfinal Piala Eropa 2024 di BVB Stadium, Dortmund, Minggu (30/6) dinihari WITA. Penalti Kai Havertz dan gol Jamal Musiala membawa Jerman unggul 2-0 dalam laga yang hampir tertunda setengah jam di babak pertama akibat badai petir.
FRANKFURT, NusaBali - Pelatih Denmark Kasper Hojlund menilai timnya kesulitan menciptakan peluang yang berakibat harus tersingkir dari Piala Eropa 2024. Ya, Denmark kalah 0-2 dari Jerman dalam laga playoff babak 16 besar, di BVB Dortmund, Minggu (30/6) dinihari WITA.
BERLIN, NusaBali - Swiss melaju ke perempat final setelah menyingkirkan juara bertahan Italia dalam laga pembuka babak 16 besar Piala Eropa (Euro) 2024 di Stadion Olimpiade, Berlin pada, Minggu (30/6) dinihari pukul 00.00 Wita.
SCHALKE, NusaBali - Inggris diwajibkan waspada penuh menghadapi Slovakia dalam fase gugur babak 16 besar Euro 2024 di Arena AufSchalke, Gelsenkirchen, Schalke, Minggu (30/6) malam, pukul 24.00 Wita.
BERLIN, NusaBali - Timnas Jerman dan Timnas Denmark akan bertemu di babak 16 besar Euro 2024.
JAKARTA, NusaBali - Austria memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Eropa (Euro) 2024 setelah secara dramatis mengalahkan Belanda 3-2 dalam laga pamungkas Grup D di Olumpiastadion Berlin, Jerman, Rabu (26/6) dinihari.
BERLIN, NusaBali - Laga antara timnas Italia melawan Kroasia pada laga terakhir babak penyisihan grup Euro atau Piala Eropa 2024 Grup B di Red Bull Arena, Leipzig, Jerman Selasa (25/6) dini hari berakhir seri 1-1.
BERLIN, NusaBali - Timnas Prancis dan Timnas Polandia akan berjumpa di Signal Iduna Park (BVB Stadion Dortmund) Jerman pada matchday terakhir Grup D Euro 2024.
BERLIN, NusaBali - Keputusan Spanyol memainkan Lamine Yamal pada matchday pertama Piala Eropa 2024 berimbas buruk.
DORTMUND, NusaBali - Portugal menyusul Jerman dan Spanyol lolos ke 16 besar Piala Eropa 2024 (Euro 2024) pada pekan kedua.
BERLIN, NusaBali - Timnas Kroasia dan Timnas Italia akan berjumpa di Red Bull Arena (Leipzig Stadium) Sachsen, Jerman pada matchday terakhir Grup B Euro 2024.
BERLIN, NusaBali - Pelatih Austria Ralf Rangnick menyebut permainan timnya di bawah standar meski menang 3-1 atas Polandia pada laga kedua Grup D Piala Eropa 2024, di Berlin, Jerman, Jumat (21/6).
Legenda Inggris Alan Shearer menilai Prancis beruntung karena gol Xavi Simons dianulir wasit Anthony Taylor. Kiper Prancis Mike Maignan tak dapat mencapai bola dan Denzel Dumfries sama sekali tidak mengganggunya.
DUSSELDOF, NusaBali - Kapten Prancis Kylian Mbappe mengalami cedera patah tulang hidung saat mengantar Les Bleus menang 1-0 atas Austria pada pertandingan grup D Piala Eropa 2024 di Düsseldorf, Selasa dini hari WIB.
DORTMUND, NusaBali - Duet pemain muda Real Madrid Arda Guler dan Kenan Yildiz dari Juventus akan jadi andalan Turki untuk menghadapi Georgia dalam laga pertama Grup F Euro 2024, di Stadion Signal Iduna Park, Dortmund, Selasa (18/6) malam. Skuad berjuluk Bintang Bulan Sabit itu pun membidik poin penuh demi membuka peluang lolos dari fase grup.
MADRID, NusaBali - Luka Modric sudah mengungkap keinginannya untuk pensiun. Ia ingin melakoni perpisahan seperti Toni Kroos dengan gantung sepatu di Real Madrid.
LONDON, NusaBali - Timnas Inggris akan menjamu Brasil dan Belgia di Stadion Wembley pada Maret 2024, sebagai bagian dari persiapan menuju Piala Eropa 2024.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)