Tag: Paralimpiade 2024
JAKARTA, NusaBali - Keikutsertaan sejumlah atlet Paralimpiade Paris 2024 akan dibatasi dalam Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) XVII di Solo, Jawa Tengah, 6-13 Oktober 2024. Peparnas difokuskan sebagai bagian dari regenerasi atlet Indonesia. Wasekjen National Paralympic Committee (NPC) Indonesia, Rima Ferdianto mengatakan, Peparnas merupakan wadah untuk mencari potensi baru dari daerah.
JAKARTA, NusaBali - Pejudo tunanetra Indonesia di kelas -60 kg putra J1, Junaedi harus mengakui ketangguhan atlet Venezuela, Marcos Dennis Blanco 0-10 dalam perebutan medali perunggu Paralimpiade Paris 2024, Kamis malam (5/9).
JAKARTA, NusaBali - Atlet para bulutangkis tunggal putra SU5, Suryo Nugroho melampaui target di Paralimpiade 2024 Paris, Prancis. Suryo yang ditargetkan meraih medali perunggu Paralimpiade 2024, karena pada Paralimpiade 2020 Tokyo meraih medali perunggu sukses mendapatkan medali perak Paralimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Meski belum bertanding di Paralimpiade 2024 Paris, Prancis, atlet angkat berat Ni Nengah Widiasih (Widi), Sriyanti dan Siti Mahmudah tidak berdiam diri. Mereka tetap menjaga kondisi dengan latihan di atlet village. Bahkan, sempat dikunjungi dari Chef de Mission (CdM) Tim Indonesia, Reda Mantovani.
JAKARTA, NusaBali - Ganda campuran para-bulutangkis Indonesia SH 6, Subhan-Rina Marlina sukses menumbangkan unggulan pertama dari Britania Raya, Jack Shepahard-Rachel Choong, pada laga pertama Paralimpiade 2024 Paris di Porte de la Chapelle Arena. Pasangan yang baru pertama kali berlaga di Paralimpiade itu menang, 21-14, 21-12.
JAKARTA, NusaBali - Indonesia meloloskan empat atlet boccia ke Paralimpiade 2024 Paris, Prancis. Mereka baru pertama kali bertanding di Paralimpiade. Meski begitu, mereka optimistis mampu mencetak prestasi, karena menunjukkan progres bagus dalam beberapa single event.
JAKARTA, NusaBali - Muhammad Fadli Imammuddin menjadi satu-satu atlet para-balap sepeda Indonesia di Paralimpiade 2024 Paris, Prancis. Fadli turun di nomor Individual Pursuit (IP) 4000 meter, Individual Time Trial (ITT) dan Individual Road Race (IRR). Dalam balapan nanti Fadli mewaspadai pembalap Eropa, karena memiliki endurance atau daya tahan sangat bagus.
JAKARTA, NusaBali - Indonesia menambah jumlah atlet ke Paralimpiade 2024 di Paris, Prancis. Satu slot atlet berasal dari cabang olahraga para-panahan, atas nama Wahyu Retno Wulandari.
JAKARTA, NusaBali - Sukses raih enam besar dalam Asian Para Games (AiPG) 2022 Hangzhou, National Paralympic Committe (NPC) Indonesia mempersiapkan diri ke Paralimpiade 2024 Paris. NPC Indonesia pun menargetkan tembus 40 besar.
HANGZHOU, NusaBali - Tiga medali emas yang diraih sprinter Indonesia Saptoyogo Purnomo di Asian Para Games (APG) 2022 Hangzhou membuatnya kian pede (percaya diri) untuk bersaing di panggung lebih besar lagi, yakni Paralimpiade 2024 Paris.
JAKARTA, NusaBali - Meski tidak mendapatkan medali, atlet para atletik asal Bali Ni Made Arianti Putri memecahkan rekor pribadi saat tampil dalam Kejuaraan Dunia Para Atletik di Paris, Prancis, 8-17 Juli 2023.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)