Tag: Pemotor
MANGUPURA, NusaBali - Sejumlah pengendara motor terjatuh akibat ceceran minyak kelapa di Jalan Sunset Road, Kecamatan Kuta pada Senin (19/8) pagi, persisnya di sebelah barat SPBU Simpang Sunset Nakula. Beruntung personel kepolisian sigap dan langsung membersihkan ceceran minyak kelapa itu.
GIANYAR, NusaBali - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Raya Teges, Desa Peliatan, Kecamatan Ubud, Gianyar, Sabtu (11/5) sekitar pukul 08.00 Wita. Truk Box DK 8180 KF yang melaju dengan kecepatan tinggi tiba-tiba menabrak motor Honda Scoopy DK 5462 OV yang ada di depan. Pengendara motor, I Gede Ariawan, 20, terjatuh dari motor dan terlindas truk. Korban tewas di lokasi kejadian dengan cedera kepala berat.
TABANAN, NusaBali - Kecelakaan maut terjadi di Jalur Denpasar-Gilinanuk tepatnya di dekat Jembatan Yeh Nu, Banjar Penyalin, Desa Samsam, Kecamatan Kerambitan, Tabanan pada, Minggu (21/4).
DENPASAR, NusaBali - Kecelakaan lalu lintas maut terjadi di Jalan Gunung Salak, Denpasar Barat, Rabu (28/6) sekitar pukul 14.00 Wita.
BANGLI, NusaBali - Dewa Ketut Aditya Rahma Putra,18, harus mendapatkan perawatan intensif pascakecelakaan lalu lintas di Jalan Merdeka, Banjar/Kelurahan Bebalang, Kecamatan Bangli, Selasa (13/6) pagi.
Saat di TKP pengendara tidak bisa mengendalikan kendaraaanya pada saat di turunan yang menikung. Sehingga motor terjatuh ke jurang kebun warga sedalam sekitar 15 meter.
NEGARA, NusaBali - Kecelakaan lalu lintas hingga menyebabkan korban jiwa terjadi di persimpangan Tugu Togog, Jalan Ratna, Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Jembrana, Sabtu (3/6) malam.
MANGUPURA, NusaBali - Aparat Polsek Kuta Selatan meringkus perampok bersenjata celurit Eko Budiyono,31, Jumat (31/3) pukul 20.00 Wita. Tersangka ditangkap selang beberapa jam setelah merampok seorang pemotor bernama Aldi Prana,26, saat melintas di Jalan Gita Kencana, Kelurahan Jimbaran, Kecamatan Kuta Selatan, Badung.
SINGARAJA, NusaBali
Identitas seorang pria yang berkendara sepeda motor dengan kondisi telanjang di jalan raya di Kelurahan Penarukan, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, akhirnya terungkap.
SINGARAJA, NusaBali
Ada-ada saja ulah seorang pria pengendara motor di Buleleng. Pemotor yang tak diketahui identitasnya berkendara di jalan raya dalam keadaan tanpa busana.
DENPASAR, NusaBali
Promotor tinju di Bali Charlie Usfunan kembali akan menggelar kejuaraan lokal bertajuk Bali Boxing Day II pada awal 2021.
Pohon perindang jenis Sengon tumbang di Jalur Denpasar-Gilimanuk, tepatnya Banjar Dauh Pala, Desa Dauh Peken, Kecamatan Tabanan, Kamis (1/12) malam.
Nurhanudin,36, asal Banjar Kecicang, Desa Bungaya Kangin, Kecamatan Bebandem, Karangasem, ditahan Satlantas Polres Gianyar, Jumat (6/5).
Pengendara motor Beat DK 4607 YC, Ageng Firianti, 21, mengalami kecelakaan di jalur Denpasar-Gilimanuk, Banjar Sumbersari, Desa/Kecamatan Melaya, Jembrana, Kamis (11/2).
Pengendara Supra X125 DK 3786 EX, Edi Purnomo, 43, tewas dalam kecelakaan maut di jalur tengkorak Denpasar – Gilimanuk Km 123-125, Lingkungan Penginuman, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Jembrana, Minggu (20/12).
Seorang pengendara motor tewas mengenaskan dalam kondisi usus terburai, setelah dengan sengaja diseruduk mobil Karimun nopol DK 1620 XI di Jalan Batanta Denpasar Barat, Minggu (8/11) dini hari.
Polres Tabanan menggelar Operasi Zebra Agung di jalur Denpasar-Gilimanuk, tepatnya Desa Abiantuwung, Kecamatan Kediri, Tabanan, Jumat (30/10).
Dari TKP, polisi mengamankan barang bukti berupa pisau yang diduga digunakan oleh pelaku yang masih kabur. Selain itu, polisi juga berhasil mengamankan lengan jaket milik pelaku yang berhasil dirobek korban sebelum tewas.
Polres Gianyar melalui Satlantas Polres menggelar Pekan Penindakan, 26 Oktober - 7 Nopember 2015, di jalan raya. Gelar ini guna menekan kasus kecelakaan lalulintas (lakalantas) yang terus membengkak.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)